Kecelakaan Maut di Sei Beduk Tewaskan Siswi SMK 3 Batam

Insiden kecelakaan itu melibatkan dua pengnguna sepeda motor yang mengendarai Honda Vario bernomor polisi BP 2781 OE dengan Kawasaki Ninja berwarna merah.

Arief Apriadi
Sabtu, 03 April 2021 | 11:51 WIB
Kecelakaan Maut di Sei Beduk Tewaskan Siswi SMK 3 Batam
Kecelakaan maut terjadi di depan Perumahan Buana Garden, Kecamatan Sei Beduk, Kota Batam, Kepulauan Riau pada Jumat (2/4/2021) siang. [Istimewa/BatamNews]

SuaraBatam.id - Kecelakaan maut terjadi di depan Perumahan Buana Garden, Kecamatan Sei Beduk, Kota Batam, Kepulauan Riau pada Jumat (2/4/2021) siang.

Insiden kecelakaan itu melibatkan dua sepeda motor yakni Honda Vario bernomor polisi BP 2781 OE dengan Kawasaki Ninja berwarna merah.

Akibat dari kecelakaan itu, salah satu pengendara yang merupakan seorang perempuan tewas. Polisi menemukan kartu peserta UTBK atas nama Tetty Rina Sianturi dari SMK Negeri 3 Batam.

"Korban tewas merupakan seorang perempuan," kata Kanit Laka Polresta Barelang, Iptu Arif dikutip dari Batamnews --jaringan Suara.com, Sabtu (3/4/2021).

Baca Juga:Jadwal dan Harga Tiket Trans Batam Rute Lengkap Terbaru 2021

Kronologi pasti dalam insiden kecelakaan tersebut juga belum diketahui. Hingga berita ini diunggah, Batamnews masih mencari informasi lebih lanjut.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini