Daftar Libur dan Cuti Bersama 2021 Setelah Mudik Lebaran Dilarang

Awalnya, cuti bersama berjumlah tujuh hari, kini menjadi dua hari saja.

Pebriansyah Ariefana
Sabtu, 27 Maret 2021 | 08:20 WIB
Daftar Libur dan Cuti Bersama 2021 Setelah Mudik Lebaran Dilarang
Daftar Libur dan Cuti Bersama Tahun 2021. (Foto dok. Kemenko PMK)

SuaraBatam.id - Daftar libur dan cuti bersama 2021 setelah perubahan dan mudik lebaran dilarang. Perubahan itu melalui Surat Keputusan Bersama (SKB), pemerintah memangkas cuti bersama tahun 2021.

Awalnya, cuti bersama berjumlah tujuh hari, kini menjadi dua hari saja.

“Dalam SKB sebelumnya terdapat tujuh hari cuti bersama. Setelah dilakukan peninjauan kembali, maka cuti bersama dikurangi dari semula tujuh hari menjadi dua hari saja,” kata Muhadjir kemarin.

Berikut lima hari yang dipangkas dari cuti bersama tahun 2021:

Baca Juga:Pemerintah Larang Mudik, Organda Sumbar Siapkan 4.000 Bus Pulang Kampung

  • 12 Maret: Cuti bersama Hari Raya Isra Miraj Nabi Muhammad SAW
  • 17 Mei: Cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijrian
  • 18 Mei: Cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah
  • 19 Mei: Cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijrian
  • 27 Desember: Cuti bersama Hari Raya Natal 2021

Daftar libur nasional dalam kalender 2021:

  • 1 Januari: Tahun Baru 2021 Masehi
  • 12 Februari: Tahun Baru Imlek 2572 Kongzii
  • 11 Maret: Isra Miraj Nabi Muhammad SAW
  • 14 Maret: Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1943
  • 2 April: Wafat Isa Al Masih
  • 1 Mei: Hari Buruh Internasional
  • 13 Mei: Kenaikan Isa Al Masih
  • 13-14 Mei: Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah
  • 26 Mei: Hari Raya Waisak 2565
  • 1 Juni: Hari Lahir Pancasila
  • 20 Juli: Hari Raya Idul Adha 1442 Hijriah
  • 10 Agustus: Tahun Baru Islam 1443 Hijriah
  • 17 Agustus: Hari Kemerdekaan Republik Indonesia
  • 19 Oktober: Maulid Nabi Muhammad SAW
  • 25 Desember: Hari Raya Natal

Daftar hari cuti bersama:

  • 12 Mei: Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah
  • 24 Desember: Hari Raya Natal

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini