
Mendengar itu, Valeri Thomas langsung menjawab.
Dengan tegas, dia menolak pindah agama.
"Nggak," jawabnya.
Perempuan 21 tahun ini ternyata punya alasan sendiri. Valerie Thomas mengaku nyaman dengan agama yang dianut.
"Aku sendiri lebih nyaman sama agama aku yang ini. Tapi semua agama sama," sambungnya.
Baca Juga:Lagi Ramai Anak Jeremy Thomas, Valerie Thomas soal Kemungkinan Pindah Agama