Bayi Dibuang di Kuburan Sambau Nongsa, Tewas Dibungkus Plastik

Kasus bayi dibuang kembali terjadi, kali ini di sebuah TPU di Nongsa, Batam.

Rully Fauzi
Minggu, 15 November 2020 | 20:47 WIB
Bayi Dibuang di Kuburan Sambau Nongsa, Tewas Dibungkus Plastik
Warga dihebohkan dengan penemuan jasad bayi di Nongsa, Batam. [Reza /Batamnews]

SuaraBatam.id - Polisi masih menyelidiki siapa orangtua yang tega membuang bayinya hingga ditemukan meninggal oleh warga di Nongsa, Batam. Jasad bayi terbungkus kantong kresek. 

Mayat bayi berjenis kelamin laki-laki tersebut pertama kali ditemukan warga yang melintas di depan tempat pemakaman umum (TPU) Sambau, Nongsa.

Kapolsek Nongsa, AKP I Made Putra mengatakan saat ini jasad bayi tersebut divisum di RS Bhayangkara Batam.

"Tadi malam mayatnya langsung kita bawa ke RS Bhayangkara Polda Kepri," ucap Made seperti dimuat Batam News, Minggu (15/11/2020).

Baca Juga:ABG Bungkus Mayat Bayi Pakai Plastik dan Buang di Got, Motifnya Mengejutkan

Made belum merinci hasil visum yang dilakukan malam tersebut. Polisi sedang melakukan penyelidikan.

Sebelumnya, Ketua Persatuan Pemuda Tempatan (Perpat) Batubesar, Jufriyadi mengatakan mayat bayi itu terbungkus plastik putih. 

"Dibuang di pinggir jalan. Dibungkus plastik putih," beber Jufry. 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini