Berawal Cekcok, Ketua RT Tewas Bersimpah Darah Ditusuk Tetangga

Kapolsek Nongsa, AKP I Made Putra Hari mengatakan, pihaknya masih mendalami latar belakang peristiwa berujung maut itu.

M Nurhadi
Jum'at, 30 Oktober 2020 | 13:11 WIB
Berawal Cekcok, Ketua RT Tewas Bersimpah Darah Ditusuk Tetangga
TKP penusukan ketua RT oleh tetangga sendiri di Batam, Jumat (30/10/2020) [Batamnews]

SuaraBatam.id - Seorang pria warga Kaveling Bida Kabil, Kecamatan Nongsa, Batam meregang nyawa usai ditusuk tetangganya sendiri pada Jumat (30/10/2020) pagi.

Pria berinisial A yang juga diketahui menjabat ketua RT itu tewas ditikam setelah sebelumnya terlibat cekcok dengan tetangganya.

Dari informasi yang diperoleh Batamnews (jaringan Suara.com), cekcok antara A dengan pelaku penikaman terjadi pada pukul 6 pagi, tepat di depan SD Harapan Koin.

Bahkan, keduanya sempat berkelahi sebelum akhirnya tikaman pelaku membuat A tersungkur hingga bersimpah darah.

Baca Juga:Anak Perusahaan Minyak Asal China Segera Gagas Proyek Rp14 Trilyun di Kepri

Korban lantas dilarikan oleh warga ke RS Soedarsono Darmosoewito, Kabil, namun nyawanya tak tertolong. Sementara, pelaku penikaman yang merupakan tetangga korban kabur begitu saja.

Kapolsek Nongsa, AKP I Made Putra Hari mengatakan, pihaknya masih mendalami latar belakang peristiwa berujung maut itu. 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini