SuaraBatam.id - Batam masih menjadi penyumbang investasi terbesar di Kepulauan Riau pada tahun 2023 dengan kontribusi mencapai 77,5 persen.
Hal ini menunjukkan daya tarik Batam yang terus meningkat sebagai tujuan investasi yang menjanjikan.
Dari total 31 kawasan industri di Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas (KPBPB) Batam sebanyak 6 kawasan memiliki luas mulai dari 50 sampai 320 hektare, dari total luas lahan peruntukan industri yang mencapai 1660,9 hektare atau 4 persen dari luas Batam.
Sementara untuk tahun 2024, BP Batam menargetkan pertumbuhan lebih baik lagi.
Pertumbuhan industri di Batam dinilai positif, khususnya di sektor manufaktur dan jasa, menjadi salah satu faktor pendorong utama potensi peningkatan nilai investasi di Batam pada tahun 2024.
baca juga:
Puluhan Pegawai Non-ASN di Batam Mangkir Usai Libur Lebaran, Dimaklumi atau Disanksi?
Tinggal di Gubuk, Terkuak Ayah dan Anak Hidup Miskin di Bintan: Pak Ansar bantu Pak!
Dengan berbagai keunggulan dan prospek cerah ini, Batam semakin memantapkan posisinya sebagai primadona investasi di Kepri dan Indonesia.
Menurut Wali Kota Batam sekaligus Kepala BP Batam, Muhammad Rudi target peningkatan investasi di tahun 2024 dapat tercapai dan membawa dampak positif bagi perekonomian Batam dan Kepri secara keseluruhan.
"Saya optimis, nilai investasi tahun 2024 akan kembali naik. Yang terpenting, kemudahan perizinan dan kualitas pelayanan harus terus dijaga," ujarnya, dilansir dari Antara.
Berita Terkait
-
Puluhan Pegawai Non-ASN di Batam Mangkir Usai Libur Lebaran, Dimaklumi atau Disanksi?
-
Incar Kursi Wakil Gubernur Kepri, Bupati Karimun Aunur Rafiq Maju di Pilkada 2024
-
Pemuda Batam Tikam Teman Sendiri karena Cemburu Baca Chat-an dengan Pacarnya
-
Masyarakat Mengeluh, Tarif Parkir di Pelabuhan Punggur dan Sekupang Naik: Bayar Berapa?
-
Arus Balik di Batam: 36.328 Penumpang Tiba di Bandara Hang Nadim Sejak H+1 Lebaran
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen