
SuaraBatam.id - Daftar ATM Mandiri terdekat di Batam yang dapat mempermudah nasabah untuk melakukan transaksi tunai maupun non tunai darurat, lengkap dengan lokasinya.
Bank Mandiri merupakan salah satu bank pemerintah yang menyediakan berbagai layanan bagi narasabahnya. Tak hanya simpan pinjam, bank ini melayani transfer, kartu kredit, debit, e-banking, investasi hingga asuransi.
Bagi nasabah yang memerlukan uang tunai darurattak perlu bingung, karena Bank Mandiri juga menyediakan mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM). Lewat mesin ATM, nasabah dapat melakukan tarik tunai, setor tunai, transfer ke sesama atau beda bank, cek saldo hingga pembayaran.
ATM Mandiri tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Pada 2022, Bank Mandiri telah memiliki 138 unit kantor cabang dan 13.027 unit ATM yang tersebar sampai pelosok Tanah Air.
Baca Juga: 15 ATM Mandiri 24 Jam Terdekat di Padang, Ini Lokasinya
Untuk mencari ATM Mandiri cukup mudah. Bagi kalian yang berada di Batam, berikut daftar ATM yang dapat dikunjungi:
1. ATM Mandiri
Lokasi: Baloi Permai, Batam Kota, Batam, Riau 29444
2. ATM Mandiri Sagulung
Lokasi: Komp. Sagulung, Jl. Letjend Suprapto, Sagulung Kota, Kec. Sagulung, Kota Batam, Kepulauan Riau 29425
Baca Juga: Bawaslu Turunkan Spanduk-spanduk Persiapan Pemilu yang Melanggar di Batam
3. ATM Mandiri Ps. Mega Legenda
Lokasi: Jalan, Baloi Permai, Kec. Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau 29432
4. ATM Mandiri Kepri Mall
Lokasi: Jl. Ahmad Yani, Sukajadi, Batam Kota, Sukajadi, Kec. Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau 29444
5. ATM Mandiri di Pasar Cipta Puri
Lokasi: Pertokoan & Pasar Cipta Puri, Tiban Baru, Sekupang, Tiban Baru, Kec. Sekupang, Kota Batam, Kepulauan Riau 29424
- 1
- 2
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan