
SuaraBatam.id - Batam telah dikenal sebagai salah satu pulau yang memiliki banyak daya tarik untuk dikujungi. Alamnya yang indah, seperti kebanyakan pulau di Indonesia yang dikelilingi laut.
Kamu bisa memasukan Batam di daftar kunjungan wisata karena ada berbagai tempat menarik di kota ini. Berikut referensi tempat wisata di Batam
Tempat wisata yang wajib dikunjungi di Batam adalah Jembatan Barelang.
Baca Juga: Breaking News: Konflik Pembangunan Gereja di Kabil Batam Berujung Damai
Barelang berasal dari nama pulau Pulau Batam, Pulau Rempang, dan Pulau Galang.
Jembatan ini menghubungkan Pulau Tonton, Pulau Nipah, Pulau Rempang, Pulau Galang, dan Pulau Galang Baru, dan enam jembatan lainnya.
Ada enam jembatan yang menghubungkan pulau di atas yakni Jembatan I atau Jembatan Barelang, Jembatan Nara Singa, Jembatan Raja Ali Haji, Jembatan Sultan Zainal Abidin, Jembatan Tuanku Tambusai, dan Jembatan Raja Kecik.
Banyak wisatawan yang kerap mengabadikan diri berfoto di jembatan Barelang.
2. Pulau Belakang Padang
Baca Juga: GBT Jadi Venue Piala Dunia U17, Eri Cahyadi Ubah Wajah Surabaya Menjadi Kota Wisata Olahraga
Bila ke Batam tak lengkap rasanya tak menyeberang ke Pulau Belakang Padang.
Dari sini kamu bisa menyaksikan Singapura yang hanya berjarak 30 kilometer.
Sementara dari Batam kita tinggal menaiki perahu kayu atau pompong dengan jarak waktu 15 menit.
Belakang Padang lebih dikenal sebagai wisata kuliner. Banyak makanan khas Melayu yang lezat adalah daya tarik Pulau Belakang Padang.
Satu yang terkenal dan melegenda adalah Teh Tarik Ameng.
3. Pulau Ranoh
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Wisata Edukatif Ramah Lingkungan untuk Anak: Ada Pengamatan Burung Hingga Bikin Pupuk!
-
6 Rekomendasi Desa Wisata di Jogja, Liburan Sekaligus Belajar Budaya Jawa
-
Kampung Coklat: Wisata Edukasi Menarik di Kota Blitar
-
Pulau Karampuang, Salah Satu Wisata Wajib Dikunjungi saat Liburan di Mamuju
-
Pantai Manakarra, Tetap Menarik Meski Tanpa Pasir Pantai
Tag
Terpopuler
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
- 35 Kode Redeem FF Hari Ini 20 mei 2025, Klaim Hadiah Skin M1887 hingga Diamonds
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
-
5 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB: Harga Sejutaan, Terbaik di Kelasnya
-
Kata Pertama Simon Tahamata Usai Resmi Jadi Kepala Pemandu Bakat
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan