SuaraBatam.id - Idul Adha sangat identik dengan hidangan berbahan daging karena merupakan momen berkurban kepada sesama.
Untuk merayakan hari raya, biasanya makanan yang cukup digemari adalah sate kambing.
Daging kurban dapat diolah menjadi sate dengan bumbu olahan yang lezat. Paling pas kalau dicocol menggunakan bumbu kecap.
Bila kamu bingung mengolah bumbu sate kambing, berikut bahan-bahan yang diperlukan.
Baca Juga: 20 Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 2023 yang Menyentuh Hati untuk Keluarga Terdekat
Bumbu Kecap untuk Sate Kambing
Bahan-bahan:
Kecap manis secukupnya
cabe rawit setan/rawit ijo sesuai selera
6 buah bawang merah
1 buah tomat merah
2 buah jeruk limau
Cara Membuat:
Iris bawang merah, cabe rawit.
Potong tomat menjadi bentuk dadu
Tuangkan kecap ke dalam bahan-bahan yang sudah diiris sampai terendam
Kucurkan perasan jeruk limau
Bumbu sate kambing siap digunakan untuk nyate di malam Iduladha.
Baca Juga: Muhammadiyah Tetapkan Idul Adha 28 Juni, Ini Lokasi Salat Id di Jakarta, Bekasi dan Tangerang
Berita Terkait
-
Warung Tengkleng Comel: Menikmati Kuliner Khas Solo di Tengah Kota Jambi
-
Mengenal Lee Kum Kee, Legenda Rahasia Kelezatan dari Hidangan Khas Asia
-
"Rijsttafel" di Den Haag, 400 Restoran Bersaing Sajikan Cita Rasa Masakan Indonesia
-
Tak Cuma Sushi, Ini Macam-Macam Hidangan yang Disajikan dalam Omakase
-
Ada yang Sesuap Rp300 Ribu? Ini Daftar Lengkap 15 Menu Omakase Erina Gudono di Kamar RS
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024