SuaraBatam.id - Dian Sastrowardoyo punya cara mencegah kerutan di wajahnya dengan cara mengurangi asupan gula harian.
"Aku kurangin gula karena kalau konsumsi gula terutama dari minuman manis itu kayak langsung pengurangan kolagen cepat, kerutan juga lebih cepat, bintik-bintik cepat keluar," kata dia dalam konferensi pers POND'S Age Miracle Lab di Jakarta, Kamis.
Selain itu, ia juga mengurangi konsumsi makanan mengandung tepung dan produk susu untuk memperlambat munculnya bintik hitam pada kulit.
Dia juga tak menapik punya perawatan kulit setiap pagi dan malam.
Rutinitas itu sudah dilakukannya sejak berusia 25 tahun.
"Kalau kita pakai skincare-nya rajin pakai retinol dan niacinamide berkurang tapi enggak secepat itu, kulit masih kenyal, bintik hitam enggak cepat muncul, kerutan enggak cepat muncul," tutur dia yang juga mengaku rutin meminum banyak air putih.
Kalau pun bintik hitam terlanjur muncul di salah satu bagian wajah, Dian mengatakan kerap menebalkan penggunaan serum mengandung retinol pada area itu.
"Di area bintik hitam aku tebelin penggunaan serumnya, jadi biasanya bekas jerawat, bekas luka hitam banget di bagian itu sampai dipijat-pijat sama serumnya sampai dua-tiga kali setiap hari," kata dia.
Berita Terkait
-
Antara Ibu, AI, dan Ibu Pertiwi: Menyelami Kedalaman Filosofis Film Esok Tanpa Ibu
-
7 Rekomendasi Cushion yang Bisa Menyamarkan Kerutan di Usia 40-an
-
6 Moisturizer untuk Hilangkan Garis Halus dan Kerutan di Usia 40 Tahun, Bikin Tampak Awet Muda
-
6 Serum untuk Hilangkan Kerutan di Dahi, Kulit Jadi Tampak Awet Muda
-
5 Sunscreen untuk Bantu Atasi Flek Hitam dan Kerutan, Mulai Rp39 Ribuan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya