SuaraBatam.id - Dian Sastrowardoyo punya cara mencegah kerutan di wajahnya dengan cara mengurangi asupan gula harian.
"Aku kurangin gula karena kalau konsumsi gula terutama dari minuman manis itu kayak langsung pengurangan kolagen cepat, kerutan juga lebih cepat, bintik-bintik cepat keluar," kata dia dalam konferensi pers POND'S Age Miracle Lab di Jakarta, Kamis.
Selain itu, ia juga mengurangi konsumsi makanan mengandung tepung dan produk susu untuk memperlambat munculnya bintik hitam pada kulit.
Dia juga tak menapik punya perawatan kulit setiap pagi dan malam.
Rutinitas itu sudah dilakukannya sejak berusia 25 tahun.
Baca Juga: Pantas Cantik, Ternyata Dian Sastro Sudah Pakai Skincare Sejak SD
"Kalau kita pakai skincare-nya rajin pakai retinol dan niacinamide berkurang tapi enggak secepat itu, kulit masih kenyal, bintik hitam enggak cepat muncul, kerutan enggak cepat muncul," tutur dia yang juga mengaku rutin meminum banyak air putih.
Kalau pun bintik hitam terlanjur muncul di salah satu bagian wajah, Dian mengatakan kerap menebalkan penggunaan serum mengandung retinol pada area itu.
"Di area bintik hitam aku tebelin penggunaan serumnya, jadi biasanya bekas jerawat, bekas luka hitam banget di bagian itu sampai dipijat-pijat sama serumnya sampai dua-tiga kali setiap hari," kata dia.
Berita Terkait
-
Red Flag! 3 Sifat Soeraja di Gadis Kretek yang Perlu Jadi Kewaspadaan Perempuan
-
Adu Gaya Dian Sastrowardoyo dan Shenina Cinnamon Hadir di Busan Film Festival: Cerminkan Kecantikan Perempuan Indonesia
-
7 Momen Dian Sastro Hadiri Seoul Drama Awards 2024, Menyala di Red Carpet
-
Dian Sastro Memukau di Red Carpet Seoul International Drama Awards 2024, Gaun Merah Menyala Jadi Sorotan
-
Cantiknya Dian Sastro Hadiri Seoul International Drama Awards 2024, Visualnya Tak Kebanting Artis Korea
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya