SuaraBatam.id - Artis Indah Permatasari hingga saat ini masih terus berupaya mendapatkan restu ibunya.
Namun, ia sudah tak ingin membicarakan hal tersebut kepada media. Seperti diketahui, Nursyah masih tidak menerima kehadiran Arie Kriting sebagai menantunya.
Padahal, Indah Permatasari sudah melahirkan anak pertamanya sejak 1 September 2022.
"Aku nggak mau ngomongin masalah orangtua. Aku sih selalu berusaha nggak ngomongin itu. Bagaimana pun dia orangtua saya," kata Indah Permatasari di akun YouTube Seleb Oncam News yang diunggah pada Jumat (28/10/2022).
"Nggak mungkin aku ngomongin hal-hal itu di media. Karena aku sayang sama dia sebenernya," sambungnya lagi.
Dia menjelaskan sudah berusaha sebisa mungkin bersama suaminya, Arie Kriting untuk mengejar restu Nursyah.
"Kalau sama bang Arie, kita pasti usaha," ungkapnya.
Pemain Wedding Agreement ini cuma berharap bisa mempertemukan Arie Kriting dan ibunya di masa depan dengan kondisi yang jauh lebih baik lagi.
"Segera segera (dipertemukan)," tutur Indah Permatasari.
Baca Juga: 4 Pentingnya Perhatian Orang Tua kepada Anak, Jangan Diabaikan!
Berita Terkait
-
Cara Benar Isi Jumlah Tanggungan Orang Tua di Portal SNPMB 2026
-
Tips Memilih Sepatu Jalan Nyaman untuk Orang Tua, Ini 5 Rekomendasi yang Gak Bikin Pegal
-
7 Sandal Pijat Kesehatan untuk Orang Tua, Mulai Rp20 Ribuan Bisa Lancarkan Aliran Darah
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua
-
5 Rekomendasi Sepatu untuk Orang Tua Penderita Plantar Fasciitis, Aman dari Nyeri Tumit
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen