SuaraBatam.id - Alyssa Soebandono akhirnya membuat pengakuan mengapa badannya menjadi kurus.
Bukan tanpa alasan, ternyata istri Dude Harlino tersebut menjalani puasa.
"Sempat puasa juga jadi turun (berat badannya)," kata Alyssa Soebandono ditemui di Cipete, Jakarta Selatan, baru-baru ini.
Namun bagi Alyssa Soebandono, meskipun begitu ia mengaku tetap sehat-sehat saja.
"Sebenarnya bukan menjaga berat badan. Masalah berat badan, yang penting sehat," katanya.
Selain alasan tersebut, Dude Harlino mengatakan penampilan Alyssa Soebandono yang kurus juga karena keturunan dari sang ibu.
"Tapi kemarin agak naik setelah melahirkan," ujar bintang sinetron Pengantin Remaja ini.
Soal penampilan, Dude Harlino lantas melayangkan protes. Mengapa hanya Alyssa Soebandono yang mendapat sorotan? Padahal berat badan aktor 41 tahun ini juga berkurang.
"Suaminya enggak dikomentarin juga padahal diet," kata Dude Harlino sambil tertawa.
Mengakhiri sesi tanya jawab soal penampilan Alyssa Soebandono, Dude Harlino meyakinkan istrinya dalam keadaan baik walaupun tubuhnya itu tampak kurus.
Baca Juga: Alyssa Soebandono Buka Suara Terkait Tubuhnya yang Semakin Terlihat Kurus
"Icha keadaannya masih baik. Tadi di dalam (acara) makan daging," tutur Dude Harlino.
Berita Terkait
-
Jadwal Puasa Syaban 2026, Lengkap dengan Niat dan Malam Nisfu Syaban
-
Kapan Batas Waktu Bayar Utang Puasa Ramadan?
-
Niat Puasa Syaban Sekaligus Qadha Ramadhan: Lengkap dengan Bacaan Arab, Latin, dan Artinya
-
Lupa Jumlah Utang Puasa Ramadan? Begini Cara Membayar yang Benar Menurut Ustaz
-
Tanggal Berapa Puasa Ramadan 2026 Dimulai: Ini Versi Pemerintah dan Muhammadiyah
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen