SuaraBatam.id - Aktivis Melanie Subono, sebelumnya ia mengapresiasi dan mendukung tindakan Lesti Kejora untuk speak up tentang KDRT.
Rupanya diam-diam wanita 45 tahun ini diduga sudah mengetahui bahwa ada kemungkinan Lesti akan berdamai dengan Billar.
Seperti diketahui, Hotma Sitompul menyebut terhitung sejak 13 Oktober Lesti Kejora telah memilih damai dengan Rizky Billar.
Dalam unggahan Instagram Melanie mengungkapkan “Gue mengetahui sesuatu tentang ini,”. Ungkapan inilah disinyalir ada dugaan skenario yang dibuat di balik pencabutan laporan Lesti.
“Gue pernah melihat hal-hal yang gue anggap ga mungkin ternyata lebih dari mungkin,” ucap Melanie, dikutip dari hops.id.
“Orang rela berbuat apa saja, demi sebuah kontrak atau konser atau brand atau serial atau apa gue ga tau namanya,” ucapnya.
Hal ini pun mengundang komentar dari netizen yang ikut berterimakasih dan mengapreasiasi keberanian Lesti.
“Tetap terima kasih sudah berani speak up dan melaporkan apa yang terjadi di balik semuanya Cuma skenario atau bukan urusan dia sama Allah,” ucap pemilik akun @hi_ibazhari***.
Tetapi ada juga warganet yang menyebut justru KDRT yang dialami Lesti ternyata hanya prank.
Baca Juga: Video Lesti Buka Suara Soal Kasus KDRT, Cabut Laporan Karena Alasan Ini
Namun begitu sampai saat ini belum ada keterangan lebih lanjut dari kepolisian dan Lesti Kejora.
Sebagai informasi, pada 28 September 2022 Lesti resmi laporkan suaminya Rizky Billar ke Polres Jakarta Selatan atas dugaan KDRT.
Adapun pemicu KDRT diduga dilakukan karena Billar ketahun selingkuh.
Berita Terkait
-
9 Potret Melody eks JKT48 Bertani, Dianggap Lebih Cocok Bantu Kementan Daripada Raffi Ahmad
-
Lesti Kejora Lebih Bawel dan Cantik, Rizky Billar Curiga Bakal Punya Anak Perempuan
-
Acara 7 Bulanan Bakal Disiarkan di TV, Lesti Kejora dan Rizky Billar Akan Ungkap Jenis Kelamin Anak Kedua
-
Rizky Billar dan Lesti Kejora Bakal Siarkan Acara 7 Bulanan di TV, Jenis Kelamin Anak Kedua Bakal Diungkap
-
Naik Mobil Rp 5 Miliar untuk Sehari-hari, Sumber Pemasukan Rizky Billar Digunjing
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024