SuaraBatam.id - Melanie Subono menyebut Lesti Kejora adalah pelopor untuk para perempuan khususnya istri, yang berani langsung lapor ke pihak berwajib saat alami KDRT dari suami.
Lesti lebih berani bersuara ketika isu KDRT yang dialami Lesti Kejora mencuat ke publik. Apalagi si penyanyi dangdut berani langsung lapor ke pihak berwajib langsung tanpa drama.
“Ini orang (Lesti) keren, first dia melaporkan tanpa babibu dulu, temen-temen kita (selebriti) kebanyakan kan akan memanggil semua media dan ke kantor polisi rame-rame,” jelas Melanie, dikutip dari Hops.ID melalui Instagram @insta_julid pada Selasa, 11 Oktober 2022.
Apa yang dilakukan Lesti sudah sangat tepat, karena secara diam-diam bersama kuasa hukum langsung mendatangi pihak berwajib dan membuat laporan KDRT.
Ia tidak muncul ke publik setelah alami kekerasan, dan lebih memilih berangkat umrah untuk meminta ketenangan membuat semura orang salut, tak terkecuali Melanie.
Lesti menyerahkan semua kasus dan mempercayakan perkara ke pihak berwajib untuk diproses sesuai hukum yang berlaku.
“Setelah gue post ucapan terima kasih Lesti, you won’t belive berapa ratus DM dateng ke gue, melihat dia (Lesti) banyak perempuan lebih berani melapor setelah itu,” lanjut Melanie.
Lesti memberikan good impact atau dampak yang baik untuk para istri-istri di luar sana agar lebih berani dalam melapor ketika alami kekerasan.
Melanie Subono juga menekankan untuk terus berani ambil tindakan hukum bagi para istri jika diperlakukan semena-mena oleh suami, seperti yang dicontohkan oleh Lesti Kejora.
Baca Juga: Kameramen Baim Wong Hari Ini Diperiksa Polisi Soal Kasus Prank KDRT
Berita Terkait
-
9 Potret Melody eks JKT48 Bertani, Dianggap Lebih Cocok Bantu Kementan Daripada Raffi Ahmad
-
Lesti Kejora Lebih Bawel dan Cantik, Rizky Billar Curiga Bakal Punya Anak Perempuan
-
Acara 7 Bulanan Bakal Disiarkan di TV, Lesti Kejora dan Rizky Billar Akan Ungkap Jenis Kelamin Anak Kedua
-
Rizky Billar dan Lesti Kejora Bakal Siarkan Acara 7 Bulanan di TV, Jenis Kelamin Anak Kedua Bakal Diungkap
-
Naik Mobil Rp 5 Miliar untuk Sehari-hari, Sumber Pemasukan Rizky Billar Digunjing
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024