
SuaraBatam.id - Ibunda Indah Permatasari akhirnya menjelaskan alasan mengapa tidak menyukai suami anaknya itu, Arie Kriting.
Namun, Nursyah tetap membantah tidak menyukai Arie Kriting kecuali karena alasan tertentu.
"Itu saya sudah tahu feeling saya gelagat orang berpacaran. Tidak pernah saya bilang tidak suka sama manusia ini," ungkap Nursyah, dilansir dari hops.id--jaringan suara.com.
Hanya saja, Nursyah memiliki alasan tersendiri mengapa merasa kurang menerima Arie Kriting sebagai menantunya.
Kata Nursyah, Arie Kriting tak pernah meminta izin untuk mendekati Indah Permatasari kepada dirinya sejak awal.
"Saya tanya, kalau abang mau sama cewek seharusnya kan abang bilang 'tante banyak maaf, saya mau sama anak ibu, saya mau masuk ke keluarganya anak ibu', kan harusnya begitu," tuturnya.
"Dari datang sampai pulang tidak ada basa-basinya," pungkas Nursyah, ibu Indah Permatasari.
Awal Mula Pertemuannya dengan Arie Kriting
Hadir dalam acara Heart To Heart, Nursyah berusaha menjelaskan awal pertemuan dengan Arie Kriting.
"Bukan saya tidak menginginkan pernikahan. Pertama laki-laki ini kan masuk di rumah saya, saya persilahkan masuk," kata Nursyah dilansir Hops.ID dari YouTube Trans TV Official pada Kamis, 22 September 2022.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ernest Prakasa Ungkap Perpisahan dengan Aci Resti, Ada Apa?
-
Sederet Figur Publik Angkat Suara soal Pengesahan Revisi UU TNI
-
ASN Lombok Utara Diduga Jadi Korban Pemerasan Polisi, Arie Kriting Buka Suara
-
Arie Kriting Soroti Kasus Kematian ASN Lombok Utara yang Diduga Jadi Korban Pemerasan Polisi
-
Dianggap Bukan Hal Baru, Arie Kiriting Soroti Visi dan Misi Ifan Seventeen Sebagai Dirut PFN
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan