
SuaraBatam.id - Sahabat Marshanda Sheila Salsabila menjadi sorotan publik karena mengabarkan bahwa Marshanda menghilang di Los Angeles, Amerika Serikat.
Namun, sebaliknya keluarga telah mengkonfirmasi bahwa Marshanda dalam keadaan baik-baik saja dan tidak hilang.
Ketika kabar berita Marshanda ditemukan, Sheila mengatakan jika lokasi jalan ditemukannya Marshanda itu rawan kriminalitas, sangat berbahaya, dan mengancam keselamatan kerabatnya itu.
"Di sini, banyak pencandu narkoba. Jadi di sana banyak banget gelandangan, pencandu narkoba, dan kriminal,” katanya dalam sebuah video.
Baca Juga: Seperti Dialami Marshanda, Bisakah Gangguan Mental Bipolar Dideteksi Sejak Usia Anak?
Menurut Sheila, video itu dibuat sebelum Caca hilang untuk yang kedua kalinya.
"Pas gua bilang kemarin gua sempat ngeposting di video itu gua bilang Cacanya sudah ketemu sekarang sudah baik-baik saja kondisinya kan, karena maksud gua sudah baik-baik saja kita sudah taruh Caca di AirBnb sudah ada makanan sudah ada obat-obatan sudah ada nomor telepon dokter Sam itu psikiater yang jagain dia jadi gua pikir sudah baik-baik saja," ujarnya.
"Pas kita pulang kita balik lagi sudah nggak ada Caca sampai sekarang," ucap Sheila.
Sheila menyebut jika ada kesalahan teknis dibalik video yang berisi pernyataan bahwa Marshanda telah ditemukan.
"Tapi gua nggak tahu ternyata gua salah posting dan di situ di menit 2.22 gua ngomong gitu karena masalahnya gue memang nggak pernah pakai video editor kayak gitu gua," katanya.
Baca Juga: Berita Pilihan: Marshanda Dipastikan Tak Hilang, Adam Deni Divonis 4 Tahun Penjara
"Cuma update-update harian dan terjadi miskomunikasi yang lebih parahnya lagi sekarang karena gue nggak tahu sekarang di situ jam 04.00 pagi, nah di sini jam 01.00 siang makanya pas jam kalian heboh-heboh itu jam 04.00 paginya di sini," ucapnya sebagaimana dikutip Pikiran-Rakyat.com dari WHITE WITCH - Sheila Salsabila Vinksteijn pada 28 Juni 2022.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Bagikan Foto Bersama Putrinya, Penampilan Marshanda dan Sienna Bikin Pangling
-
Sempat Jadi Cinta Pertama, Marshanda Sebut Baim Wong Mantan Pacar Paling Membuatnya Trauma
-
Deretan Artis Lakukan Co-Parenting Usai Resmi Cerai, Terbaru Baim Wong dan Paula Verhoeven
-
Karakter Baim Wong yang Sesungguhnya Diungkap Marshanda di Depan Paula Verhoeven: Hatinya...
-
Reaksi Marshanda soal Pernikahan Paula Verhoeven dengan Baim Wong Kembali Dibahas: Pantes!
Terpopuler
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp50 Jutaan Mei 2025: Mesin Tak Merepotkan, Irit Bensin, Pajak Murah
- Petinggi Venezia Ucapkan Terima Kasih ke Inter Milan, Resmi Lepas Jay Idzes?
- Selamat Tinggal Persib, Nick Kuipers Hengkang ke Eropa Musim Depan?
- Rekomendasi 7 HP 5G Murah dengan Spek Ciamik, Harga Mulai Rp1 Jutaan
Pilihan
-
Bus Persik Diserang Oknum Suporter, Arema FC: Itu di Luar Kendali Kami
-
Dari Kanjuruhan Kita Tidak Belajar: Doa Pemain Persik Dibalas Aksi Barbar
-
Tak Kapok Tragedi Kanjuruhan, Oknum Aremania Berulah Lempari Bus Persik Kediri
-
Data dan Fakta El Clasico Jilid 4 Musim Ini: Barcelona Kalahkan Real Madrid?
-
Butuh Dana Cepat? Kenali Pinjol Aman dan Hindari Risiko Bunga Tinggi
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan