SuaraBatam.id - Raffi Ahmad pamer menjemput Ronaldinho dan mengajak Rudy Salim untuk menjadi sopirnya.
Ia tampak begitu antusias menjeput mantan pesepakbola profesional asal Brasil tersebut dan membagikan momen itu ke media sosial, Jumat (24/6/2022).
Rudy Salim mengiyakan ucapan Raffi Ahmad. Tak lama kemudian, Raffi Ahmad mengarahkan kamera ke kursi penumpang yang ada di belakangnya.
"Sopirnya Ronaldinho, yeah! Let's go," ujar Raffi Ahmad penuh antusias.
Baca Juga: Ronaldinho Tiba di Tanah Air untuk Peluncuran Jersey RANS Nusantara FC
Ronaldinho, yang memakai kacamata hitam, langsung melambaikan tangan ke arah kamera sembari menyambut sapaan Raffi Ahmad.
Para rekan artis dan netizen langsung menyambut antusias kedatangan Ronaldinho ke Indonesia. Bahkan, Denny Cagur langsung berinisiatif meminta Raffi Ahmad agar mau mengajak Ronaldinho main ke flyover pasar rebo.
"Ajak nongkrong di atas flyover pasar rebo fi, sambil ngeliatin kebawah toll jorr," komentar Denny Cagur.
"Aarghhh gile gile gile," ujar Fadly Faisal.
"Mantap Bos Rans, semoga sukses dan lancar semuanya. Aamiin," tulis netizen.
Baca Juga: Ronaldinho Tiba di Indonesia
Diberitakan sebelumnya, Raffi Ahmad memastikan pesepak bola asal Brasil, Ronaldinho dipastikan akan datang ke Indonesia pada akhir Juni 2022.
Berita Terkait
-
Ucapan Nagita Slavina setelah Transfer Uang untuk Bantu Nunung Jadi Sorotan: Sederhana tapi Nusuk
-
Pasangan Dermawan, Nagita Slavina dan Raffi Ahmad Kompak Bantu Ekonomi Nunung Srimulat
-
Posting Foto Bareng Nunung, Raffi Ahmad Beri Dukungan: Setiap Cobaan Pasti Ada Akhirnya
-
Kunjungi Nunung ke Kost, Momen Raffi Ahmad Transfer Uang Jadi Perbincangan
-
Bikin Takjil Bareng Jackson Wang, Adab Nagita Slavina Jadi Tuan Rumah Dipuji Habis-habisan
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan