
SuaraBatam.id - Billie Eilish membuat pernyataan ia lebih baik mati ketimbang tidak menjadi Ibu. Pernyataan itu akhirnya jadi bahan perbincangan publik.
Dilansir dari laman Daily Mail, Billie Eilish memberikan pernyataan itu saat melakukan wawancara yang eksklusif dengan pihak Sunday Times Magazine.
Ia pun mengungkapkan bahwa dirinya sangat menyukai anak dan sejak lama ingin menjadi seorang ibu.
Meskipun masih berusia 20 tahun saat ini, ia tidak pernah mengubah keinginannya tersebut.
Baca Juga: Dear Parents, Begini 8 Tips agar Anak Mau Makan Sayur
"Semakin tua saya, semakin saya mengalami banyak hal, saya hanya berpikir, apa yang akan saya lakukan ketika anak saya berpikir bahwa ini adalah hal yang benar untuk dilakukan dan saya, seperti, tidak, tidak! Dan mereka tidak mau mendengarkan saya," tambah Billie.
Bagi Billie, menjadi seorang ibu adalah hal yang terpenting. Ia bahkan lebih memilih untuk mati ketimbang harus hidup tanpa pernah menjadi seorang ibu.
"Aku lebih baik mati ketimbang tidak pernah menjadi ibu," lanjut Billie.
Soroti Masalah Anak di Amerika
Pada wawancaranya tersebut, ia memberikan pandangan tentang anak-anak terutama di Amerika Serikat.
Baca Juga: Nathalie Holscher Dikabarkan Minggat dari Rumah Sule Gara-gara Konflik Dengan Putri Delina
Semula ia lebih menyoroti peristiwa yang mengerikan yang terjadi di Amerika Serikat selama satu tahun terakhir.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Saat Dedi Mulyadi Jadi Sosok Baru Untuk 'Mendisiplinkan' Anak, Mengapa Dikritik Pakar?
-
Mulai Go Public, Verrell Bramasta Panggil 'Sayang' Saat Video Call Fuji Sebelum Kunjungan Kerja
-
Tutur Bahasa Luna Maya Demi Merayu Ibu Agar Tak Pakai Sandal Jepit saat Siraman Dipuji
-
7 Skincare yang Aman untuk Ibu Hamil Rekomendasi Tasya Farasya
-
Ulasan Novel A Place Called Perfect: Rahasia Tersembunyi di Kota Perfect
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- 3 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 12 GB Terbaik Mei 2025
- Selamat Datang Pascal Struijk! Calon Pemain Timnas Indonesia Diarak di Jalan Raya Inggris
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
Pilihan
-
Kaki Marselino Ferdinan Bikin Pelatih Inggris Terkesima
-
Penyanyi Andre Hehanusa Temui Jokowi, Bahas Potensi Sepak Bola Indonesia Timur
-
Sejarah! Liga Inggris Punya 6 Wakil di Liga Champions Musim Depan
-
Tottenham ke Final Liga Europa, Ini Komentar Tengil Ange Postecoglou Lawan MU
-
Momen Paus Leo XIV Sapa Umat Pertama Kali dan Isi Pidato Pasca Pelantikan
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan