SuaraBatam.id - Selebgram Thailand, Alicebambam atau Alice Arisara Karbdecho meninggal dunia karena tersedak makan sate daging babi dan ketan.
Alicebambam yang meninggal dunia pada 6 Juni 2022 lalu, Ia sempat mengalami koma selama tiga bulan.
Dokter menyebut, selebgram itu telat dibawa ke rumah sakit hingga membuat pertolongan pertamanya gagal.
Ali Bambam pun akhirnya masuk ke rumah sakit dalam keadaan koma karena otaknya mengalami kekurangan oksigen (Hipoksi Serebral).
Dokter juga mengatakan jika Alicebambam terkena kondisi vegetatif yakni disfungis otak kronia yang membuat sang selebgram tidak sadar.
Kepergian Alicebambam untuk selama-lamanya ini tak pelak memberikan duka bagi para penggemarnya yang sudah lama mendukung Alicebambam.
Bahkan kolom komentar Instagramnya dipenuhi ucapan duka dan kesedihan atas meninggalnya sang idola.
"Rest in peace (istirahat dengan tenang)," kata warganet, dikutip Hops.ID pada Sabtu 18 Juni 2022.
"OMG i just heard the news!! ???? RIP sweet angel. You are so loved and will be missed always," kata salah satu warganet.
Baca Juga: Tatap Mata Ibu Ahmad Dhani Bertemu Maia Disorot, Polisi Amankan Rombongan Pemuda di Gondokusuman
Selebgram Kuliner terkenal di Thailand
Untuk diketahui, Alicebambam adalah seorang selebgram, influencer kuliner, sekaligua cosplay cantik asal Thailand.
Ia kerap membagikan dirinya tengah berfoto seksi di Instagram dan Facebook pribadinya.
Alicebambam bahkan pernah masuk ke daftar 10 wanita tercantik dan paling seksi di Thailand.
Alicebambam aktif berinteraksi dengan penggemarnya melalui Instagram dengan pengikut 1,5 juta dan Facebook dengan penggemar 600 ribu lebih.
Dikutip dari Khaosod Online, wanita berusia 27 tahun tersebut mulai dikenal publik setelah mengikuti tantangan program diet pada tahun 2015.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen