SuaraBatam.id - Henny Rahman dan Alvin Faiz sedang berbahagia. Pasalnya Henny Rahman dikabarkan sudah hamil.
Alvin Faiz mengumumkan kabar kehamilan istrinya itu melalui akun Instagram-nya.
"Ya rabb, di hari yang berbahagia ini, semoga Allah jaga kehamilan istriku, dilancarkan dan disehatkan sampai waktunya," ujarnya.
Namun, di tengah kebahagiaan itu, asib anak Alvin Faiz dengan Larissa Chou ramai dipertanyakan.
Baca Juga: Henny Rahman Kabarkan Kehamilan di Momen Ultah, Alvin Faiz: Aku Mencintaimu Setiap Hari
Sebelumnya, Alvin Faiz pernah dituduh menelantarkan anaknya dengan Larissa Chou sempat mencuat setelah menikahi Henny Rahman.
Walau pada akhirnya, Alvin Faiz telah klarifikasi dan membantah isu tersebut.
Kendati demikian, sejumlah netizen tidak menyambut hangat kabar kehamilan Henny Rahman lantaran rekam jejak Alvin Faiz berupa isu menelantarkan Yusuf, anaknya bersama Larissa Chou.
Dengan rekam jejak tersebut, sebagian netizen mengutarakan perasaan khawatir Alvin Faiz akan semakin menelantarkan anaknya bersama Larissa Chou.
"Makin makin deh lupa sama Yusuf," tulis seorang netizen, "Sama anak tiri aja lebih sayang, apalagi ini anak kandung yang baru," ujar netizen lain, "Semoga gak ditelantarin juga ya," ucap netizen lainnya.
Baca Juga: Henny Rahman Hamil Anak Alvin Faiz, Nasib Anak Larissa Chou Dipertanyakan
Berita Terkait
-
Larissa Chou Pakai Hijab Pendek sambil Joget TikTok, Warganet Langsung Protes: Enggak Cocok, Ci
-
Peringati Hari Ayah, Fairuz A Rafiq dan Larissa Chou Kompak Tak Singgung Mantan Suami
-
Miris! Sedang Hamil Tua, Cut Intan Nabila Ternyata Pernah Curhat dengan Larissa Chou: Pernikahanku di Ujung Tanduk
-
Sama-Sama Dukung Cut Intan Nabila, Intip Beda Bantuan Henny Rahman dan Larissa Chou
-
Viral Video Armor Toreador Kena Toyor Orang, Henny Rahman: Mewakili Emak-emak
Terpopuler
- Kiper Diaspora dari Jerman Sudah Tiba di Indonesia, Langsung Gabung Skuad Garuda
- Dikabarkan Putus, Nikita Mirzani Sebut Matthew Gilbert Gentleman: Dia Tidak Mokondo
- Diduga Disindir Maia Estianty, Ingat Lagi Alasan Desy Ratnasari dan Irwan Mussry Berpisah
- Nikita Mirzani Ungkap Watak Asli Matthew Gilbert: Duit Gue Lebih Banyak, Tapi...
- Direktur Olahraga Belanda: Saya Pikir Timnas Indonesia Akan...
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi Redmi Note 14 5G vs Vivo V40 Lite 5G, Duel HP 5G Terbaru
-
Harga Emas Antam Masih Tinggi, Hari Ini Dibanderol Rp1.624.000/Gram
-
Pengamat Curigai Sesatnya Kurs Rupiah di Google Ulah Hacker yang Kecewa pada Prabowo
-
Juventus Rekrut Jay Idzes Seharga Rp Rp 337 Miliar: 6 Bulan Balik Modal Kok
-
Juventus Ingin Rekrut Jay Idzes dari Venezia, Tapi Wajib Bayar Segini
Terkini
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan
-
Inilah 5 Perbedaan Samsung Galaxy A55 5G dengan Samsung Galaxy A35 5G
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari
-
Konsultan Keamanan Siber: Tak Ada Serangan Siber Ransomware pada Sistem Perbankan BRI
-
Membongkar Hoax Ransomware yang Dikaitkan dengan BRI