SuaraBatam.id - Mantan model Soraya Haque kembali menjadi perhatian setelah sebelumnya mengunggah foto patung Yesus di Instagram.
Kali ini, Soraya Haque menjadi sorotan usai memperlihatkan potret kedekatannya dengan anjing kesayangannya yang bernama Debra.
Pada momen itu, Soraya Haque memeluk erat Debra. Sebelah tangannya pun menggengam erat pipi dari Debra.
Ia pun lantas mendaratkan ciuman manis untuk Debra. Ia menyebut anjing kesayangannya itu adalah belahan jiwanya.
"My soulmate," ujar Soraya Haque dikutip dari MataMata.com, Sabtu (7/5/2022).
Ini bukan pertama kalinya Soraya Haque memperlihatkan momen kebersamaannya dengan Debra. Sebelumnya, Soraya memamerkan momen kala ia mengajak Debra bermain dan berinteraksi.
Debra pun begitu bahagia karena ekornya terus bergoyang yang menandakan ia sedang berbahagia bisa menghabiskan waktu dengan Soraya.
"There is only one happiness in life, to love and be loved. Thank you, Debra," tulis Soraya untuk mengungkapkan rasa cintanya pada Debra.
Banyak netizen yang memuji momen kebahagiaan yang terjadi antara Soraya Haque dan anjing kesayangannya. Bahkan, kasih sayang Soraya mampu membuat para netizen terenyuh.
"Aaah bahagianya Debra .. salut dengan mbak Aya yang menyayangi Debra dengan sepenuh hati," komentar netizen.
Berita Terkait
-
Tragis! Jasad Wanita Dimakan Anjing Peliharaannya Setelah Bunuh Diri
-
2 Pemain Timnas Indonesia Pindah Agama Masuk Islam, Salah Satunya Pemain Keturunan Andalan Shin Tae-yong
-
Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Puasa di Ramadhan 2025, Ada yang Pindah Agama Masuk Islam
-
Cleofest dan Roccomunity: Ruang Interaksi Seru bagi Pecinta Kucing dan Anjing
-
Modus Kejang-kejang, Maling Gondol 2 Anjing Bulldog di Toko Hewan
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka