SuaraBatam.id - Biasanya rambut sisa potongan di salon akan dibuang. Berbeda dengan pemilik salon di Manila, Jesstoni Garcia.
Jesstoni Garcia mengumpulkan rambut untuk disulap menjadi karya di kanvas kosong, menghabiskan dua hingga lima jam untuk membentuknya menjadi potret musisi dan aktor.
Pria yang profesi utamanya pelaut itu menghabiskan waktu hingga delapan bulan dalam setahun di kapal pesiar.
Kondisi tak punya perlengkapan seni yang memadai di laut membuat Garcia memanfaatkan apa yang ada, memakai rambutnya untuk menciptakan gambar.
Dia memulai dari potret dirinya sendiri sampai akhirnya mencoba membuat potret selebritas.
Pria yang lebih sering berada di kapal ketimbang di salon itu memakai rambutnya sendiri, kadang mencukur cambang bila butuh bahan tambahan, seperti dikutip dari Reuters, Rabu.
Garcia mengatakan, membuat karya seni seperti ini membantunya menghilangkan stres karena perjalanan panjang kerap mengikis kesehatan fisik dan mental.
"Kita harus punya saluran untuk mengatasi depresi. Bagi saya, caranya dengan membuat karya seni," katanya, menambahkan kelak dia ingin menjual karya-karyanya. (antara)
Baca Juga: Pakai Cat Rambut Kedaluwarsa, Ibu Ini Dilarikan ke Rumah Sakit hingga Nyaris Buta 3 Hari
Berita Terkait
-
5 Shampoo Urang-Aring, Kilau Alami Rambut Hitam
-
Apakah Mencabut Uban Berdosa? Rekomendasi 5 Sampo Kemiri Penghitam Rambut Halal
-
5 Rekomendasi Vitamin Rambut Rontok untuk Lansia, Solusi Terbaik Atasi Kerontokan
-
4 Warna Cat Rambut yang Paling Cocok untuk Samarkan Uban Tanpa Terlihat Tua
-
5 Rekomendasi Hair Tonic Penumbuh Rambut agar Tetap Tebal dan Bervolume
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik