SuaraBatam.id - Pelanggan IndiHome mengeluhkan tidak bisa mengakses internet sejak pukul 09.00 WIB di Tanjungpinang dan Bintan, Selasa (15/3/2022).
Pantauan di lapangan sejumlah pelanggan tidak bisa mengakses internet IndiHome sejak pukul 09.00 WIB. Selain itu, hingga pukul 14.00 WIB juga belum bisa di akses.
Salah satu pemilik kedai kopi Anak Rantau, Aldi di Jalan Ganet, Tanjungpinang menyampaikan sudah lebih dari tiga jam jaringan belum juga normal.
Aldi yang menyediakan wifi gratis untuk pelanggannya ini, sudah melaporkan atas gangguan tidak bisa mengakses internet ke pihak Indihome.
Baca Juga: Percepat Akses Internet Guru di Timur Indonesia, Bakti Kominfo Masuk 4 Nominasi Internasional
"Sudah saya telpon dan tanyakan ke pihak Indihome nya. Katanya memang sedang gangguan, mati total," ujar Aldi.
Selain itu, warga Tanjungpinang Tana juga mengeluhkan tidak bisa mengakses jaringan internet IndiHome di rumahnya.
Dikatakan Tana, saat ini siswa SMP di Tanjungpinang sedang melaksanakan ujian sekolah secara daring.
"Anaknya saya sedang ujian sekolah secara daring. Kalau internet mati, pasti terganggu. Jadi untuk ikut ujian, anak saya pakai paket data internet," keluh Tana.
Dikatakan Tana, pihak IndiHome juga menyampaikan melalui SMS secara resmi, "Diinfokan kepada bapak / ibu bahwasannya jaringan internet Telkom seluruh Tanjungpinang, Bintan, Kijang, Tg. Uban lagi mengalami Gangguan, *Kecuali Pengguna Telkom Orbit & Kuota Data* trims".
Baca Juga: Buruh Bangunan di Tanjungpinang Diduga Cabuli Tiga Bocah di Bawah Umur
Sementara itu, salah satu Sales Marketing IndiHome Tanjungpinang, Syahrul menyampaikan bahwa koneksi internet untuk jaringan IndiHome sedang mengalami gangguan.
Berita Terkait
-
Telkomsel Prediksi Lonjakan Trafik Data 16 Persen RAFI 2025, Antisipasi Keramaian di POI Pakai AI
-
Telkomsel Hadirkan Lebih dari 1.400 BTS 5G di Kawasan Jabotabek
-
Beli Pulsa Telkomsel di BRImo, Dapat Gratis Pulsa!
-
Emiten Afiliasi Hashim Djojohadikusumo WIFI Garap Bisnis Layanan Internet Murah
-
Telkomsel Prediksi Trafik Data Naik 16 Persen di Momen RAFI 2025
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka