
SuaraBatam.id - Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Batam, Gustian Riau mengatakan pihaknya belum mengetahui penyebab kenaikan cabai di Batam, baik karena faktor cuaca atau mungkin penimbunan stok yang dilakukan oknum distributor jelang Ramadan.
Meski begitu, Disperindag menjamin tidak ada kenaikan harga pangan sebelum bulan puasa nanti.
"Masyarakat jangan khawatir karena pemerintah akan segera menangani persoalan tersebut. Kita menjamin tidak ada kenaikan harga pangan sebelum Ramadan nanti. Kita upayakan stok dan harga tetap stabil," tegasnya.
Kata dia, Disperindag Kota Batam tengah berkoordinasi dengan distributor. Hal ini dilakukan untuk mengontrol harga dan ketersediaan stok pangan.
Baca Juga: Lahan Perumahan Arira Garden Masuk Hutan Lindung, Solusi Kepala BP Batam: Cabut PL atau Putihkan
"Jadi kami rencananya dalam waktu dekat ini, hari Senin, akan mengadakan rapat koordinasi dengan pihak distributor Kota Batam dalam rangka persiapan Ramadan," kata Gustian, melansir Batamnews, Kamis (10/3/2022).
Untuk saat ini, kata dia, semua stok komoditi di Batam aman. Termasuk juga minyak goreng yang tempo lalu sempat langka di pasaran.
"Ya, semuanya (stok pangan) aman. Cuma ada beberapa kenaikan harga yang harus kita pelajari apa persoalannya," ujarnya.
Gustian mencontohkan harga cabai yang kini sedang melambung.
Baca Juga: Bebas PCR Diberlakukan, Jumlah Penumpang di Bandara Hang Nadim Batam Membludak, Penerbangan Ditambah
Berita Terkait
-
Semua Kantor Bakal Dijaga, Pelibatan TNI Disebut Sesuai UU Baru Kejaksaan: Keamanan Diprioritaskan!
-
Tutorial Cara Menanam Cabai di Pot Agar Hasil Maksimal
-
Negara Absen, Rakyat Disuruh Tanam Cabai: Solusi atau Pengalihan Isu?
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Tembus Rp17 Jutaan, ke Jepang Cuma Rp5 Juta
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Oh Nasibmu MU: Tak Pernah Kalah, Sekali Tumbang Justru di Laga Final
-
Tottenham Hotspur Juara Liga Europa, Akhiri 17 Tahun Puasa Gelar
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah Terbaik, Bahan Alami Aman Dipakai Sehari-hari
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan