SuaraBatam.id - Untuk mendapatkan tubuh seorang The Batman, Robert Pattinson mengaku berusaha mendapatkan tubuh berotot.
Cara yang dilakukannya adalah harus memperhatikan pola makan, bahkan mengurangi konsumsi air sebelum syuting.
Mendapatkan tubuh berotot itu, Ia butuh waktu berbulan-bulan.
“Saya punya waktu sekitar tiga bulan sebelum film dimulai, saya pun menghabiskan waktu dengan berolahraga sebelum dan sesudah bekerja,” ungkap Robert dikutip Hops.ID, 5 Maret 2022.
Pengakuannya tersebut dilontarkan Robert pada saat red carpet pemutaran perdana The Batman di New York City.
Sementara itu, ketika Robert memakai kostum Batman untuk pertama kali dan melihat ke arah cermin, dia mengatakan bahwa hal tersebut merupakan momen emosional yang membantunya merasa lebih terhubung dengan karakter Bruce Wayne.
Saat ini, film The Batman sedang tayang di seluruh bioskop dunia dan sudah menjadi film terlaris kedua saat pandemi setelah Spiderman No Way Home.
Berita Terkait
-
Hubungan Diuji! Sinopsis The Drama, Film Baru Zendaya dan Robert Pattinson
-
Sinopsis The Drama: Ketika Cinta Zendaya dan Robert Pattinson Diuji Jelang Pernikahan
-
Scarlett Johansson Digaet Main The Batman Part II
-
The Drama: Zendaya dan Robert Pattinson Hadapi Konflik Jelang Menikah
-
Syuting Film Dune: Part Three, Robert Pattinson Beberkan Tantangan di Lokasi
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar