SuaraBatam.id - Mantan istri Kiwil, Rohimah membawa kabar bahagia. Ia dikabarkan sudah resmi menikah dengan seorang bule Turki.
Hal itu diketahui saat Rohimah membagikan momen bahagianya di Instagram Story pada Kamis (24/2/2022).
"Alhamdulillah sah, jazakillah Khoir suamiku dan keluarga besar yang ada di Espiye Turki," tulis Rohimah di Instagram Story, Kamis (24/2/2022).
Postingan itu terlihat Rohimah yang duduk bersanding dengan suaminya. Mereka tampak serasi dengan baju krem yang dipakai di momen bahagia tersebut.
Ucapan selamat dari anak-anaknya yakni Rizky Arnanda Delta dan Rizka Arnanda Delta ikut hadir dalam postingan Rohimah.
"Happy for you mom," kata Rizky.
"Alhamdulillah sah ya bund, bahagia terus disana, jaga kesehatan juga," sambung Rizka.
Sayangnya belum diketahui secara pasti siapa nama bule Turki yang menikahi Rohimah. Dipantau dari Instagram Story hari ini, Jumat (25/2022), postingan pengumuman pernikahan itu sudah menghilang.
Baca Juga: Ini Sosok Bule Turki yang Menikahi Rohimah Mantan Istri Kiwil
Berita Terkait
-
PSSI Era Erick Thohir 'Contek' Cara Iwan Bule untuk Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Bikin Laporan ke Bareskrim, Bule Rusia Polisikan Dua Akun Medsos Diduga Penyebar Fitnah
-
STY Kerap Digoreng Isu Bahasa, Penjelasan Eks Ketua Umum PSSI Berikan Tamparan Menohok!
-
Dear Erick Thohir, Iwan Bule Minta PSSI Pertimbangkan STY
-
Viral! WNA Tabrak Lari di Tangerang, Seret Motor Korban hingga 2 Km
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya