SuaraBatam.id - Pengeroyokan terhadap seorang pria oleh orang tak dikenal (OTK) terjadi di wilayah Kavling Seraya, Batam, Kepulauan Riau (Kepri).
Dalam insiden yang terjadi pada Kamis (10/2/2022) malam itu, korban berinisial M (45) tewas tergeletak bersimbah darah.
"Iya dia (Korban) dikeroyok," ujar salah seorang warga di lokasi kepada Batamnews.co.id--jaringan Suara.com, Jumat (11/2/2022).
Menurut keterangan warga, usai mengeroyok korban, para pelaku langsung melarikan diri.
Saat ditemukan warga, korban yang memiliki ciri berambut cepak tersebut tampak bersimbah darah pada bagian kepalanya yang diakibatkan pukulan yang dilakukan oleh pelaku.
Pria tersebut juga ditemukan dalam kondisi yang mengenaskan, kaos berwarna ungu gelap tampak sobek akibat peristiwa pengeroyokan tersebut.
Kanit Reskrim Polsek Batu Ampar, Iptu Prawiro Hadi menyebutkan saat ini pihaknya tengah menangani kasus tersebut. Sejumlah saksi yang berada di lokasi kejadian tengah dimintai keterangan.
"Sedang kita tangani, saat ini sedang fokus meminta keterangan para saksi," ucapnya.
Berita Terkait
-
Komplotan Ormas Penganiaya Prajurit TNI di Kebayoran Baru Jaksel Ternyata Mabuk Berat, Wanita Ikut Ditangkap
-
Kebaikan Gadis Penjual Gorengan Nia Kurnia Sari sebelum Meninggal Terungkap: Real Bidadari Surga
-
Hanya Bayar Listrik 40 Ribu per Bulan! Ini Keajaiban PLTS di Pulau Terpencil
-
Kekayaan Jefri Nichol, Sempat Diperiksa Jadi Saksi Kasus Dugaan Pengeroyokan
-
Brutal! Komunitas Vespa Diserang di Sukabumi, Polisi Buru Pelaku
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya