SuaraBatam.id - Sempat terpuruk kemarin, harga emas hari ini Selasa, 25 Januari 2022 mengalami kenaikan.
Melansir dari wartaekonomi, harga emas Antam naik Rp3.000 dari Rp944.000 per gram menjadi Rp947.000 per gram.
Kenaikan harga emas hari ini menopang logam mulia Antam cetakan terkecil 0,5 gram ke level Rp523.500. Kemudian,
Sementara harga emas Antam cetakan 2 gram per hari ini naik dari Rp1.828.000 menjadi Rp1.834.000. Baca Juga: Pegadaian Gelar Diskon Harga Emas Hari Ini, Check It Out!
Lihat daftar lengkap harga emas Antam pada Selasa, 25 Januari 2022.
1 gram Rp947.000
2 gram Rp1.834.000
3 gram Rp2.726.000
5 gram Rp4.510.000
Baca Juga: Seorang Remaja 15 Tahun Jadi Pelaku Curanmor di Batam
10 gram Rp8.965.000
25 gram Rp22.287.000
50 gram Rp44.495.000
100 gram Rp88.912.000
250 gram Rp222.015.000
500 gram Rp443.820.000
Tag
Berita Terkait
-
Antam Duga 6 Korban Tewas di Pongkor Akibat Tambang Ilegal
-
Nostalgia Tren 2016, 6 Selebritis Tampil Ikonik dengan Kalung Choker dan Jeans Robek
-
Harga Bitcoin Terjun Bebas Gegara Perang Tarif Eropa-AS, Analis Ungkap Proyeksinya
-
Harga Emas Antam Tembus Rp 2,7 Juta/Gram Hari Ini
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil, Pembeli Bisa Pesan Secara Online
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya