
SuaraBatam.id - Gara-gara disebut menyinggung honor Rp30 juta Fuji, Kiky Saputri diserang penggemar Fuji.
Mereka tak terima idolanya terus-menerus disindir soal uang bayaran yang dulu sempat viral, para penggemar setia Fuji pun membanjiri sosial media Kiky dan Gilang dengan komentar pedas.
Melihat banyaknya penggemar Fuji yang ramai dan terus menerus menghujat dirinya, Kiky pun akhirnya angkat suara.
Ia menyebut bahwa tak ada permasalahan pribadi dengan adik ipar Vanessa Angel itu.
Baca Juga: Fuji Ungkap Kesedihan Sepatu Baru Lecet Padahal Belum Sebulan, Alasannya Bikin Terharu
“Buat teman-temanku tersayang, netizen, fansnya Fuji, gue sama Bang Gilang enggak ada masalah sama sekali (dengan Fuji). Kami syuting sudah lama banget, 3 Desember,” tutur Kiky.
Video klarifikasi Kiki dan Gilang pun diunggah kembali oleh akun instagram @lambesgosiip dan terdapat dua kubu netizen.
Para penggemar Fuji menyalahkan Kiky dan juga Gilang, sedangkan yang lainnya menyalahkan penggemar Fuji yang terlalu mendewakan adik bungsu Bibi Andriansyah itu. Terlebih, Kiky Saputri adalah seorang komedian yang memang sering bercanda soal artis-artis tanah air.
“Netizen aja yg terlalu menjunjung tinggi fujii, pdhal kiki gilang bercanda ga gimana2 kok jdi heboh,” tulis akun @angguenprxx
“Hadehh mulai lagi dehh netijen2 mendewakan seseorang lg,” komentar @zeraankxxx
Baca Juga: Risih Kerap Dibandingkan dengan Fuji, Salah Satu Alasan Mayang Jalani Terapi Mental
“Ribet ya netizen pdhl mereka tuh komedian dbawa serius trus,” ujar @sussilawaxxx
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Alasan Aisar Khaled Rajin Bikin Konten di Indonesia: Lebih Banyak Orang Susah Dibanding Malaysia
-
Ditanya Soal Isu Bakal Menikah dengan Fuji Tahun Ini, Verrell Bramasta Kasih Jawaban Diplomatis
-
Telepon Mesra Dengan Fuji Lalu Bilang Sayang, Warganet Bingung Dengan Sikap Verrel Bramasta
-
Mulai Go Public, Verrell Bramasta Panggil 'Sayang' Saat Video Call Fuji Sebelum Kunjungan Kerja
-
Reaksi Haji Faisal Soal Hubungan Asmara Fuji dan Verrell Bramasta: Saya Kembalikan kepada Anak
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Elkan Baggott Pergi
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
- Selamat Tinggal Miliano Jonathans, Orang dalam PSSI Bongkar Fakta Ini
- Blak-blakan Zarof Ricar Sering Main Kasus, Ungkap Sosok Hakim Agung Pemberi Akses Perkara
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Soal Daerah Istimewa Surakarta, Aria Bima: DPR Tak Tertarik Bahas Usulan DIS
-
Sistem Pengisian Daya Cepat Dinilai Beri Dampak BurukTerhadap Usia Baterai Mobil Listrik
-
Dua Klub San Lorenzo: Kesamaan Mengejutkan Paus Leo XIV dan Fransiskus
-
Apes! Ketahuan Jadi Fans Arsenal, Is Eks Vokalis Payung Teduh Diusir dari Stadion PSG
-
Utang Pinjol Masyarakat RI Makin Tinggi, Kini Tembus Rp 80 Triliun
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan