SuaraBatam.id - Fenomena artis adopsi boneka arwah atau spirit doll sedang hangat diperbincangkan publik. Keberadaannya pun menuai pro dan kontra.
Banyak kalangan yang menanggapi fenomena tersebut, dari pemuka agama hingga kalangan artis itu sendiri.
Baru-baru ini, Deddy Corbuzier ikut angkat bicara terkait fenomena adopsi boneka bayi tersebut. Ia mengaku heran dengan sejumlah artis yang memelihara boneka arwah atau lebih dikenal dengan spirit doll.
Deddy Corbuzier mengungkapkan bahwa dirinya lebih memilih memelihara sex doll ketimbang memelihara spirit doll.
"Sekarang kan lagi zamannya orang-orang piara boneka bayi. Cuma ngapain piara boneka bayi? Mending pelihara sex doll, ada gunanya," kata dia dikutip dari Matamata.com.
Kendati demikian, Deddy Corbuzier menekankan boneka seks atau sex doll bisa digunakan untuk kepentingan lain.
Menurut Deddy Corbuzier, sex doll lebih banyak memiliki kegunaan ketimbang spirit doll.
"Kalau boneka bayi kan kita susuin dia, kalau sex doll kan bisa kebalik gitu," ujarnya dikutip dari YouTube Deddy Corbuzier.
"Atau kan bisa kalau enggak ada orang, bisa buat nemenin tv," ucapnya.
Selain itu, tambah Deddy Corbuzier, boneka sex doll di Indonesia tidak memiliki kualitas sebaik boneka sex doll di Amerika.
"Gua tuh pengen nyari sex doll yang bener-bener kayak sex doll yang ada di Amerika karena di Indonesia bentukannya jelek-jelek," tuturnya.
Oleh karena itu, Deddy Corbuzier lebih mengapresiasi boneka sex doll buatan Amerika.
"Sex doll yang di Amerika yang harganya puluhan juta itu, it's look good. Kalau pun gak gue pake, seenggaknya bisa buat nakutin maling kan," katanya.
Pada penutupnya, Deddy Corbuzier mengatakan hanya bercanda dengan nadaan satire soal spritit doll dan sex doll.
"Abis ini saya dihujat ama orang," ujarnya.
Tag
Berita Terkait
-
Ustaz Yusuf Mansur Tegaskan Boneka Arwah Haram: Lebih Baik Bertobat!
-
Roy Suryo Tertawa Indonesia Dibanjiri Fenomena Spirit Doll
-
Konten Spirit Doll Viral di Media Sosial, Amankah Ditonton oleh Anak-anak?
-
4 Fakta Spirit Doll, Ritual Keagamaan hingga Pembawa Keberuntungan
-
Spirit Doll Dianggap Anak, Psikolog Singgung Gangguan Mental dan Delusi
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar