SuaraBatam.id - Seorang pria tampak mengapung di laut gegerkan sempat gegerkan warga Dermaga Mangga Dua Ternate.
Penampakannya seorang pria lemas mengapung mengenakan ban mulanya buat warga cemas. Namun setelah tahu kejadiannya, ternyata pria tersebut hanya pura-pura meninggal atau mencoba ngeprank.
Alhasil karena tindakannya itu, membuat warga setempat berang.Kejadian ini terjadi pada Selasa 4 Januari 2022 pukul 18.00 WIT.
Saat melihat ada sosok laki-laki yang mengapung di laut, membuat warga sekitar panik.
Baca Juga: MTQ Tingkat Kota Batam Dilaksanakan Maret 2022, Ini Kategori yang Dilombakan
Ternyata usut punya usut pria itu mabuk dan pura-pura meninggal di laut dengan mengapung menggunakan ban dalam.
Mengenai insiden pria pura-pura meninggal itu dibenarkan oleh Komandan Pos KPLP Dermaga Semut Mangga Dua Ternate, Apriyanto Supardi.
Warga setempat mencoba menolong.Tapi warga dibuat kaget, ternyata pria itu malah bangun dari posisi telentangnya dan turun dari ban dalam dan naik ke dermaga.
Komandan Pos Dermaga Semut akan memanggil pria mabuk itu dan mendalami apa motif yang bersangkutan nge-prank warga dan bikin panik.
Baca Juga: Amsakar Sebut Pemko Batam Sudah Salurkan Bantuan ke Korban Banjir Kampung Aceh
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Komedian Sung Yong Meninggal Dunia
-
Malut United, Stadion Kie Raha dan Kembalinya Tanah Legenda Sepak Bola
-
Bikin Mewek, Seluruh Member One Direction 'Reuni' di Pemakaman Liam Payne Setelah 9 Tahun
-
Kecewa Tidak Lulus Ujian, Siswa di China Tikam Murid Lain: 8 Orang Tewas 17 Luka-luka
-
Istri Piet Pagau Meninggal Dunia, Keluarga Raffi Ahmad Berduka
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra