SuaraBatam.id - Jadwal libur akhir semester bagi siswa sekolah dasar hingga sekolah menengah pertama di Tanjungpinang dimajukan bulan minggu ini.
Kepala Dinas Pendidikan Kota Tanjungpinang Endang Susilawati mengatakan, libur akhir semester pertama tahun ajaran 2021/2022 yang semula dijadwalkan berlangsung mulai 4 sampai 15 Januari 2021 dimajukan ke tanggal 20 sampai 31 Desember 2021.
"Ini menindaklanjuti surat edaran dari Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 32 tahun 2021 yang terbit pada tanggal 14 Desember 2021," katanya di Tanjungpinang, Kamis.
Menurut dia, pembagian buku rapor siswa akan dilakukan pada 18 Desember 2021 dan semester kedua tahun pelajaran 2021/2022 akan dimulai 3 Januari 2022.
Endang menegaskan bahwa satuan pendidikan tidak diperkenankan menambah waktu libur di luar waktu libur akhir semester yang telah ditetapkan dalam kalender pendidikan. (antara)
Berita Terkait
-
Liburan Seru dan Edukatif! Intip Birdshow Spektakuler dan Wahana Seru di Aviary Park Indonesia
-
Tetap Jalan Saat Libur Sekolah, Begini Skema Pembagian MBG Menurut BGN
-
Waka BGN: Tidak Ada Paksaan Anak Libur Ambil MBG di Sekolah
-
Resmi Ditetapkan! Cek Jadwal Libur Sekolah Siswa SD, SMP, SMA Se-Indonesia 2025
-
Kapan Libur Sekolah Desember 2025? Ini Jadwal Lengkap di 38 Provinsi di Indonesia
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar