SuaraBatam.id - Ayu Ting Ting termasuk artis dangdut dengan karir yang moncer. Ia berhasil menjadi arti dunia hiburan papan atas. Sehingga untuk penghasilan yang didapatnya saat ini terbilang fantastis.
Beberapa waktu lalu, Ayu Ting Ting sempat membocorkan pengahsilan per bulannya di kanal YouTube Atta Halilintar.
Dalam video tersebut, Atta bertanya kepada Ayu Ting Ting mengenai berapa penghasilan per bulan dari pelantun single Alamat Palsu tersebut.
Dia mengatakan bisa mencapai Rp1 miliar dalam sebulan. Tak ayal, bila Ayu dan keluarga kini hidup serba berkecukupan dan bergelimang harta.
Di samping penghasilan tinggi dan karier moncer yang kini didapatinya, tentu banyak perjuangan yang sudah dilakukan oleh Ayu. Ia juga dulunya menghadapi musim yang pelit.
Sudah meniti karier sebagai pedangdut sejak remaja, Ayu Ting Ting rupanya pernah mendapat honor yang bisa disebut tak manusiawi. Ayu mengaku pernah mendapat bayaran sebesar Rp250 ribu sebagai penyanyi dangdut.
Meski tak seberapa, Ayu mengaku senang dan bersyukur atas rezeki yang diterimanya saat itu.
"Rp 250 ribu (bayaran pertama) sudah senang, anak SMP ngehasilin duit Rp 250 ribu," ujar Ayu saat berbincang dengan Rio Motret di YouTube.
Kini, jerih payah Ayu bak terbalas. Ibu satu anak itu mengatakan masih mendapat bayaran cukup besar dari beberapa acara.
Baca Juga: Keren Banget, Begini Keseruan Liburan Ayu Ting Ting dan Bilqis di New York
"Sampai sekarang sih ada lah beberapa event, ambassador juga oke, event besar. Biasanya tahun baru, terus pilkada biasanya kalau buat penyanyi-penyanyi ya," ungkap Ayu.
Pelantun Sambalado itu mengaku kerap mengalihkan penghasilannya bukan dengan memberikan barang serba branded.
Daripada membeli barang branded secara terus menerus, Ayu Ting Ting lebih memilih untuk berinvestasi tanah atau perhiasan.
"Kalau aku lebih investasi ke tanah, kontrakan, perhiasan kayak gitu jadi panjang sampai kapan pun tidak akan pernah turun," tandasnya.
Tag
Berita Terkait
-
Ipar Dituding Numpang Hidup, Ayu Ting Ting Langsung Pasang Badan
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Suami Adik Ayu Ting Ting Kerja Apa? Syifa Dihujat Dianggap Numpang Hidup Mewah ke Sang Artis
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Raisa dan Ayu Ting Ting Duet Satu Panggung, Warganet: Duo Single Mom Hebat!
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen