SuaraBatam.id - Penyanyi Ari Lasso membagikan potret dirinya setelah kemoterapi di rumah sakit. Tampak Ia masih memakai baju rumah sakit, Ari Lasso tersenyum dan menutupi kepalanya tanpa rambut dengan topi.
Ia mengaku memberanikan diri untuk mengunggah potret terbarunya usai tiga kali kemoterapi.
Ari Lasso mengaku bisa tegar seperti sekarang karena berserah pada Tuhan dan dukungan dari banyak pihak.
"Memberanikan diri posting. Sudah chemo ke 3, sudah separuh jalan, bisa menjalani tentu karena penyertaan TUHAN dan doa serta suport kalian semua," tulis Ari Lasso di keterangan foto dikutip Selasa (16/11/2021).
Baca Juga: Peneliti: Booster Vaksin Pfizer Mampu Meningkatkan Kekebalan Tubuh Pasien Kemoterapi
Diakui Ari Lasso, rambut gondrongnya yang hitam sudah tak ada lagi. Kini, ia berkepala botak seperti rekan-rekannya.
"Ya, saya sudah gundul seperti @ahmaddhaniofficial @mastercorbuzier @duniamanji, tapi saya yakin masih bisa tumbuh dan gondrong lagi," ujarnya optimis.
Unggahan Ari Lasso terbaru itu pun mendapat doa dan dukungan banyak pihak. Terutama dari rekan-rekan sesama musisi.
"Semangat mas Ari!," ujar @fadlypadi dengan emoji kepalan tangan.
"Sehat mas Ari, kuat! Pasti sembuh!, kita sekeluarga doa dari sini ya mas. Amin amin amin pasti secepatnya pulih 100%. Tuhan berkati mas Ari," komentar @nanamirdad_
Baca Juga: Booster Vaksin Pfizer Terbukti Meningkatkan Kekebalan pada Pasien Kanker
"Lekas sembuh seprti sediakala Mas," @andienaisyah membalas.
Berita Terkait
-
Pamer Chat Biduan yang Izin Bawa Lagunya, Anji Kicep Kena Skakmat Ari Lasso
-
Disebut Ahmad Dhani Rajin Bayar Royalti Rp50 Juta Tiap Bulan, Ari Lasso: Dhani Kok Dipercaya
-
Sederet Lagu Ciptaan Erwin Prasetya: Tak Cuma buat Dewa 19, Ahmad Dhani Pastikan Selalu Bayar Royalti
-
Berapa Tarif Manggung Ari Lasso? Setiap Bulan Setor Royalti Rp 50 Juta ke Ahmad Dhani
-
Ngaku Terima Royalti Rp50 Juta per Bulan dari Ari Lasso Tanpa Lewat WAMI, Ahmad Dhani Dicap Tak Sesuai Aturan
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan