SuaraBatam.id - Googke membuka lowongan kerja untuk para pekerja di Indonesia. Perusahaan bergengsi di Amerika Serikat itu memberikan kesempatan kerja untuk lulusan S1.
Ada banyak pilihan posisi yang ditawarkan oleh perusahaan tersebut. Dilansir dari situs resminya, inilah beberapa posisi lowongan kerja di Google yang bisa kamu coba untuk lulusan S1.
- Kepala Strategi dan Operasi, Go-to-Market
- Manajer bidang Pemerintahan dan Kebijakan Publik (Bahasa Indonesia dan Inggris)
- Corporate Territory Manager, Customer Solutions Consulting, Google Cloud
- Field Sales Manager, Enterprise, Google Cloud
- Direktur, Marketing di Indonesia, Filipina, dan Perbatasan Asia bagian Selatan
- Account Strategist, Google Customer Solution (Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia)
- Penasihat Hukum
- Industry Manager, Food and Beverage (Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris)
- Account Manager Teknis, Layanan Profesional Google Cloud
- Infrastructure Architect, Google Cloud Professional Services
- Apps Specialist, Large Customer Sales (bahasa Indonesia dan Inggris)
- Country Lead untuk Search (Bahasa Indonesia)
- Customer Solutions Consultant, Data Analytics, Google Cloud
- Metro Network Deployment Owner
- Manajer Trend, YouTube Shorts
- Infrastructure Cloud Consultant, Google Cloud Professional Services
- Country Head untuk Google Customer Solutions Sales
- Business Development Manager, Google Customer Solutions
- Agency Account Strategist, Google Customer Solutions (Bahasa Indonesia)
- Teknisi Pusat Data (Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris)
- Field Sales Representative, Google Cloud
- Data Architect, Google Cloud Professional Services
- Customer Solutions Consultant, Infrastructure Modernization, Google Cloud
Sementara untuk mendaftarnya, kamu tinggal mengunjungi situs careers.google.com kemudian memasukkan lamaran sesuai dengan posisi yang kamu minati.
Itulah deretan lowongan kerja di Google yang tersedia untuk berbagai posisi.
Apakah kamu ingin bekerja di perusahaan kelas dunia seperti Google? mungkin, ini adalah salah satu kesempatan emas buat kamu.
Sebab kantor Google di Indonesia yang beralamat di Jakarta Selatan itu sedang membuka banyak lowongan pekerjaan.
Berita Terkait
-
Bongkar Borok Korupsi Chromebook, Saksi Sebut Ada 'Jatah' Keuntungan 30 Persen dari Google
-
Volvo EX60 Siap Debut: Terintegrasi Google Gemini, Jarak Tempuh 810 KM
-
Cara Mematikan Auto Update Google Play Store, Jangan sampai Ponsel Lemot!
-
Suara.com Bersama LMC Gelar 'AI Tools Training for Journalists' di Yogyakarta
-
Lowongan Kerja Lion Air Group Terbaru 2026 untuk Semua Jurusan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik