SuaraBatam.id - Viral di Twitter unggahan customer yang tergiur beli jaket murah secara online harga Rp 1.000 tapi barangnya malah diganti dengan produk lain.
Kisah tersebut dibagi oleh akun @txtdarionlshop pada Senin (11/10/2021) lalu dan langsung menjadi viral di Twitter.
Kisah ini bermula dari seorang customer yang membeli jaket di online shop dengan harga Rp 1.000. Sangat menantikan kedatangan orderannya ini, customer tersebut justru kecewa usai menemukan sekantong baso aci yang dikirimkan oleh admin online shop.
Bukan tanpa alasan, dalam bungkus baso aci tersebut, tertulis pesan dari si admin online shop. Admin online shop ini mengaku salah memberikan informasi mengenai harga jaket yang ditampilkan di laman tersebut.
Seharusnya, jaket tersebut dijual dengan harga Rp 135.000. Karena salah penulisan, harga yang terpampang justru Rp 1.000 saja. Karena kesalahan ini, admin online shop tersebut mengirimkan baso aci sebagai gantinya.
Viral di Twitter usai diunggah beberapa waktu lalu, unggahan mengenai customer yang beli jaket harga Rp 1.000 ini lalu menuai berbagai komentar dari netizen yang geleng-geleng karenanya.
''Hah, mantap juga'' balas netizen.
''Lumayan lah ya, baso aci segitu ada kali Rp 5.000, ini jadi Rp 1.000'' komentar akun lainnya.
''Sangat menghargai kejujurannya'' ungkap netizen lainnya membalas.
Baca Juga: WNA Asal Sri Lanka Curi Data Nasabah di Batam, Transaksi Ilegal di 15 Kartu ATM
Setelah menjadi viral di Twitter, unggahan mengenai customer yang beli jaket seharga Rp 1.000 ini lalu telah mengumpulkan ribuan retweets dan ratusan balasan dari netizen yang melongo karena kisah ini.
Berita Terkait
-
4 Tablet Murah Chipset Helio Rp2 Jutaan, Ngebut buat Gaming dan Multitasking
-
4 Rekomendasi Tablet Murah Anti Lemot, RAM 8 GB Harga Mulai Rp 1 Jutaan
-
Spesifikasi Nubia A76 5G: HP 5G Murah Sejutaan dengan Fitur AI dan Kamera 50 MP
-
Boros Bensin bak Donatur SPBU: 5 Mobil Murah Memikat tapi Nggak Cocok untuk Kaum Income Pas-pasan
-
Bedak Apa yang Cocok untuk Lansia? Ini 5 Rekomendasi Bedak Murah Samarkan Kerutan
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen