SuaraBatam.id - Viral suasana dapur cepat saji jorok bikin netizen geli. Netizen dibuat salah fokus dengan sebuah kolam yang menjadi tempat penampungan sejumlah cairan dari restoran cepat saji tersebut.
Penampakan dapur itu diunggah oleh akun @1001kuliner dan langsung menjadi viral di Instagram pada Kamis (23/10/2021) lalu.
''Kira-kira apa ini?'' tulis caption unggahan @1001kuliner.
Dalam video yang diunggah, nampak dua orang karyawan restoran cepat saji yang sedang sibuk bekerja di dapur. Mata netizen lalu tertuju pada sebuah kolam penampungan yang berisi cairan berwarna hijau layaknya limbah.
Baca Juga: Tok! Pengadilan Belanda Sahkan Peraturan Masuk Bar dan Restoran Harus Pakai Surat Khusus
Terlihat lalu seorang karyawan wanita restoran restoran cepat saji tersebut sedang mengambil cairan kental yang berada di permukaan air kolam penampungan tersebut untuk diletakkan di tempat berbeda.
Tidak diketahui dengan pasti mengenai cairan tersebut. Namun, usai unggahan mengenai dapur restoran cepat saji ini viral di Instagram, berbagai komentar lalu ditinggalkan oleh netizen yang bertanya-tanya mengenai hal tersebut.
''Sebagian dari sesuatu yang berminyak itu ada di perut kita'' tulis netizen.
''Ih apaan sih itu'' komentar netizen.
''Buset jorok banget'' balas netizen lainnya.
Baca Juga: Bikin Merinding, Beredar Penampakan Dapur Restoran Cepat Saji
Selain membuat beberapa netizen merinding geli, seorang netizen lalu menjelaskan fungsi kolam penampungan di dapur restoran cepat saji ini.
Berita Terkait
-
Apa Nama Restoran Nunung di Solo? Dulu Omzetnya Rp8 Juta per Hari, Kini Kondisinya Bikin Prihatin
-
Surga Seafood Jakarta! 6 Rekomendasi Tempat Bukber yang Wajib Dicoba
-
7 Tips Makan All You Can Eat saat Buka Puasa: Anti Merugi dan Dijamin Puas
-
5 Rekomendasi Restoran untuk Buka Puasa Bersama di Jakarta dengan Menu Nusantara
-
Mencicipi Kelezatan Autentik Gyukatsu Kyoto Katsugyu, Kini Hadir di Jakarta
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka