SuaraBatam.id - Viral tingkah seorang pria terekam di Google Map. Seorang pria tengah berulah di atas mobil, aksinya itu menjadi perhatian publik.
Ternyata laki-laki itu tampak sedang duduk di atas mobil dan bukan hanya sekadar duduk, ternyata ia sedang buang air kecil di atap mobil dan kebetulan kendaraan kamera Google Maps melintas.
Dilaporkan The Sun Jumat (1/10/2021), gambar itu mulai beredar melalui Reddit dengan seorang netizen menyindir potret tersebut sebagai 'Chicago Sunroof'.
Tampak seorang wanita dan anak kecil berdiri di dekat mobil hitam sementara seorang pria lainnya jongkok dengan santai di atap mobil.
Melihat posisi tubuhnya, pria berbaju biru itu diduga kuat sedang buang air. Foto itu dibagikan dengan judul 'Aww tidak, Ayah melakukan doo-doo di atap mobil lagi.'
Gambar yang diambil di Beaver Drive, Wyoming ini membuat orang tertawa dan seorang pengguna bergurau menyebutnya Chicago Sunroof yang lama, merujuk pada serial TV Better Call Saul.
Istilah "Chicago sunroof" sering diartikan sebagai tindakan membuang sampah sembarangan melalui sunroof ketika atap mobil itu terbuka.
"Gadis dengan kemeja kuning di latar belakang itu terlihat seperti sedang menertawakannya."
Meski begitu tak semua orang setuju jika pria itu sedang buang air besar karena celananya terlihat masih terpasang dengan baik.
Baca Juga: Uji Coba Perahu Listrik Pakai Baterai, Wali Kota Batam Sebut Harga Mesinnya Mahal
"Dia masih memakai celananya. Sepertinya dia baru saja bersiap untuk mengikat sepeda di atasnya."
"Saya pikir dia memperbaiki sesuatu di atap. Dalam satu foto dia benar-benar menutupi wajahnya dengan tangannya. Saya pikir dia melihat mobil google."
Itulah potret pria buang air di atas mobil yang viral, tak sengaja terkam kamera Google Maps. (Suara.com/ Rima Suliastini).
Berita Terkait
-
Ketika Perhatian Menjadi Senjata: Membaca Ulang Ancaman Child Grooming
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
-
India Open 2026 Viral: Polusi Ekstrem, Kotoran Burung di Lapangan, Monyet Masuk Tribun
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Kg Emas
-
Viral Donald Trump Diduga Beri Isyarat Jari Tengah Saat Kunjungi Pabrik Ford
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar