SuaraBatam.id - Viral video tiktok seorang wanita sedang rapat keluarga, netizen malah fokus ke ruang rapatnya.
Video itu diunggah oleh akun Tiktok @peutei, Selasa (28/9/2021).
"Lagi rapat keluarga, bisa-bisanya anak ini Tiktokan," tulis wanita tersebut dalam video yang diunggah, dikutip suara.com, Selasa (28/9/2021).
Dalam video itu wanita tersebut memperlihatkan momen saat keluarga besarnya menggelar sebuah rapat. Tapi ia malah asik bermain Tiktok.
Ia memperlihatkan seisi ruangan rapat. Ada beberapa pria dan wanita dewasa duduk di kursi yang disusun setengah lingkaran. Mereka tampak duduk menghadap ke layar yang memperlihatkan slide presentasi.
Ada juga beberapa anggota keluarga yang lebih muda duduk di bagian belakang.
Tanggapan warganet
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka mengaku insecure melihat ruangan yang dipakai untuk rapat keluarga.
"Buset rapat keluarga udah kaya rapat nungguin hilal anjir," komentar salah seorang warganet.
Baca Juga: Viral Bayi Manusia Silver, Ini Risikonya Menurut Dokter Spesialis Kulit
Rapat keluarga berasa rapat DPR, untung nggak pada tidur, kalau nggak mirip banget nih," sahut warganet lain.
"Keluarga gue rapatnya di dapur anjir, sambil ngomongin yang lain," tulis salah satu warganet.
"Keluarga gue rapatnya di dapur sambil megang kerupuk," ujar warganet lain.
"Pasti rapatnya ngomongin pemasukan perusahaan, kalau nggak ngomongn ahli waris generasi kesekian," komentar salah satu warganet.
Berita Terkait
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
Menuju 2026, Recap Berita Viral Setahun Kebelakang
-
7 Tempat Wisata Viral Magelang Selain Candi Borobudur, Ada Nepal van Java!
-
Viral di Medsos, Kemenkeu Bantah Purbaya Jadi Otak Penyitaan Duit Korupsi Konglomerat
-
Tak Bisa Beli Roti Gegara Cuma Punya Uang Tunai: Kenapa Toko Lebih Suka Cashless?
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar