Scroll untuk membaca artikel
Eliza Gusmeri
Rabu, 15 September 2021 | 06:58 WIB
Ilustrasi iPhone 13. [Macrumors]

SuaraBatam.id - iPhone 13 series dikabarkan punya empat model. Keempat model yang dimaksud adalah iPhone 3 Mini, iPhone 13, iPhone 13 Pro, dan iPhone 13 Pro Max.

Serie iPhone 13 terbaru ini telah dibocorkan oleh Apple dalam peluncuan Apple Event yang digelar secara live streaming dari California, AS, Selasa 14 September 2021 atau Rabu (15/9/2021) dini hari waktu Indonesia.

Seperti diberitakan techradar, Rabu (15/9/21) Apple juga telah mengumumkan Apple Watch 7, iPad Baru (2021), mini iPad Baru (2021) dan di iPadOS 15.

Untuk iPhone 13 sendiri dibandrol dengan kisaran harga 799 dolar atau sekitar Rp11 jutaan. Sementara iPhone 13 mini kisaran 699 atau sekitar Rp9 jutaan. Series ini diperkirakan sudah dapat dipesan mulai tanggal 17 September.

Baca Juga: Cuaca Batam Hari Ini, 15 September 2021

Untuk diketahui, perbedaan iPhone 13 dan iPhone mini terletak pada kameranya. Keduanya dipasangkan kamera dengan desain miring atau diagonal.

iPhone 13 mini didukung layar OLED dengan ukuran 5,4 inci dan

iPhone 13 memiliki layar OLED 6,1 inci. Sementara iPhonr mini didukung dengan layar OLED 5.4 Inci. Kedua layar series ini didukung dengan teknologi Retina XDR dengan tangkapan warna hitam lebih hitam dan tingkat kecerahan 28 persen dibanding pendahulunya.

Load More