SuaraBatam.id - Polres Tanjungpinang dan Polda Kepulauan Riau, meningkatkan pengawasan penjualan obat-obatan dan oksigen di semua apotek guna mengantisipasi melonjaknya harga obat selama pandemi Covid-19.
Kasat Reskrim Polres Tanjungpinang AKP Rio Reza Panindra menyampaikan pengawasan rutin sudah dilakukan sejak awal COVID-19 hingga penerapan PPKM level empat yang saat ini tengah berjalan.
"Total ada sekitar 52 apotek yang kita awasi setiap hari. Sampai sejauh ini belum diitemukan ada yang melanggar," kata Rio di Tanjungpinang, Rabu (28/7/2021).
Ia kembali mengingatkan kepada seluruh apotek agar tidak melakukan penimbunan obat-obatan dan oksigen selama pandemi karena dapat memicu kenaikan harga jual barang-barang tersebut.
Baca Juga: PPKM Level 4 Dijalankan di Kepri, Ansar: Tenaga di Kecamatan Rekaptulasi Laporan 3T
Ia berharap, momen COVID-19 tidak dimanfaatkan oleh oknum atau pihak-pihak tertentu untuk mengeruk keuntungan dengan menimbun apa yang kebutuhan utama masyarakat di masa pandemi ini.
"Kalau ada yang terbukti melanggar akan kami tindak tegas sesuai aturan yang berlaku," katanya menegaskan.
Rio juga memastikan bahwa saat ini stok obat-obatan dan oksigen khususnya untuk penanganan COVID-19 di daerah tersebut aman dan mencukupi.
"Suplai oksigen ke rumah sakit masih aman dan lancar," tutup Rio.
Baca Juga: Pelaku Ditangkap, Begini Modusnya Bobol Apotek di Pagi Hari
Berita Terkait
-
Dexa Group Bersama 1.400 Apotek dan Klinik, Gelar Kerjasama Strategis Cegah Penyakit Kronis
-
5 Tips Memilih Apotek untuk Beli Obat: Pastikan Izin Resmi, Jangan Lupa Cek Promo
-
Nelayan Teluk Bakau Tolak Ekspor Pasir Laut Pemerintah, Begini Respons Wakil Bupati Bintan
-
Diskon BRI di Apotek Aji Waras: Hemat 50 Ribu Rupiah untuk Obat-obatan!
-
Nasabah BRI Merapat! Dapatkan Diskon Ekstra Produk Bayer di Go Apotek, Cek Syaratnya!
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra