SuaraBatam.id - Orang tua, dari artis sekaligus penceramah Oki Setiana Dewi dan Youtuber Ria Ricis, Suliyanto, meninggal dunia. Ayah dari keduanya yang berasal Kota Batam Kepulauan Riau itu meninggal di Jakarta.
Kabar duka ini disampaikan Oki Setiana Dewi melalui unggahan Instagram Story, Jumat (4/6). Ia menge-tag akun milik dua adiknya, Ria Ricis dan Shindy Kurnia Putri, pada unggahan tersebut.
"Papa... Inalilahi wainalilahi rojiun," tulis Oki Setiana Dewi disertai emotikon ekspresi tengah menangis.
Shindy Kurnia Putri kemudian mengunggah ulang unggahan Oki Setiana Dewi itu.
"Mohon doanya untuk papa kita... Semoga segala amal diterima di sisi Allah," tulis dia.
Untuk informasi, Oki dan Ria Ricis beberapa tahun lalu hijrah ke Jakarta dan menetap di ibukota. Oki aktif berdakwah dan pernah menjadi bintang sinetron sedangkan Ria Ricis sibuk sebagai Youtuber.
Berita Terkait
-
Ayah Oki Setiana Dewi dan Ria Ricis Meninggal Dunia
-
Atta Halilintar Meraup Rp3,8 Miliar Perbulan Dari Youtube, Netizen: Hasil Jual Masalah
-
Umi Pipik Tak Bantah Jenifer Dunn Jadi Istri Ketiga Uje, Kenapa?
-
Umi Pipik Setop Bahas Poligami Uje, Istri ke-3 yang Berstatus Artis Masih Misteri
-
5 Artis TikTok dengan Followers Terbanyak 2021
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar