SuaraBatam.id - Seorang wanita disiksa karena tidak cantik. Dia pun tidak dikasih makan oleh suaminya karena tidak cantik. Kisah si perempuan ini viral di media sosial.
Kisah sedih ini disampaikan oleh akun Instagram @yulinar_dstra yang diunggah dalam bentuk video oleh akun @manaberita, Rabu (24/2/2021).
Di video, perempuan itu pakai baju biru. Dia terlihat sangat frustrasi dan berwajah murung.
Setelah ditanyai oleh pembuat video, wanita tersebut mengaku sedang punya masalah keluarga.
Wanita tersebut tampak sangat frustrasi dengan kenyataan tersebut.
Bakan si perempuan ini sudah melakukan cara-cara tertentu untuk bisa tampil cantik.
"Jadi tadi pagi ada ibu-ibu datang ke rumah," tulis pembuat video.
"Awalnya ku kira orang gila, tapi ternyata dia lagi banyak masalah di keluarganya.
Wanita tersebut lantas bertanya bagaimana caranya agar bisa terlihat cantik. Ia mengaku sering dikasari suami karena dinilai tidak cantik.
Baca Juga: Viral Sofa Rp 400 Ribu Hasil Flash Sale, Wujudnya Bikin Kaget
"Terus ibunya nanya gimana caranya biar bisa cantik. Kujawab ibu udah cantik kok," tulis si perekam video.
"Tiba-tiba ibunya kasih aku uang katanya mau beli bedak, terus aku kasih bedak bayi," lanjutnya.
Menurut keterangan yang ditulis dalam video tersebut, wanita tersebut kerap mendapat perlakuan kasar dari suaminya karena dianggap tak cantik.
Dijelaskan pula bahwa wanita tersebut sering dipukul, dikurung, hingga tak diberi makan.
"Ibunya cerita kalau dia di rumah suka dikasari sama suaminya karena nggak cantik," tulis pembuat video.
"Singkat cerita, jadi ibunya kalau di rumah suka dipukul kayu, disiksa, dikurung, sampai nggak dikasih makan," lanjutnya.
Pada bagian akhir, pembuat video tersebut memberikan pesan moral yang bisa diambil dari kejadian tersebut.
Berita Terkait
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Ton Emas Sehari
-
Viral Donald Trump Diduga Beri Isyarat Jari Tengah Saat Kunjungi Pabrik Ford
-
Kronologi Pernikahan Kak Seto dan Deviana Mulyadi yang Viral di Medsos
-
Viral Pesepeda Nekat Hadang Barisan Pemotor di Jalur Sepeda Sudirman, Sikap Petugas Bikin Salfok!
-
Ramai Kasus Aurelie Moeremans, Bagaimana Tata Cara Menikah di Gereja Katolik?
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar