SuaraBatam.id - Abdullah mengaku menemukan sebuah benda logam menyerupai sayap pesawat di Pantai Teluk Putri, Club Med, Kawasan Pariwisata Lagoi, Kabupaten Bintan.
Abdullah mengatakan, saat itu ia sedang bersih-bersih pantai di resort berbintang lima tersebut.
"Saya lagi bersih-bersih jumpa benda ini. Waktu itu sekitar pukul 08.30 WIB," ucapnya ditulis Selasa (26/1/2021).
Manager Operasional PT BRC, Ahmad Yani mengatakan pihaknya sudah mengecek benda tersebut.
Ia memastikan benda logam yang ditemukan itu bukan hanya menyerupai. Namun memang benar-benar bangkai sayap pesawat.
"Kita sudah cek. Benda itu memang benar berada di Pantai Club Med. Sementara benda ini diamankan di Pos TNI AL di Lagoi," ujarnya.
Belum diketahui apakah benda itu bagian dari pesawat yang jatuh. Saat ini sedang diteliti pihak TNI dari mana asal sayap pesawat tersebut.
Berita ini sebelumnya dimuat Batamnews.co.id jaringan Suara.com dengan judul "Warga Temukan Sayap Pesawat di Pantai Lagoi"
Baca Juga: Nyeleneh, Penumpang Ini Buka Pintu Darurat dan Nongkrong di Sayap Pesawat
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar