SuaraBatam.id - Tidak hanya melalui Pelabuhan Domestik Sekupang, Ferry Terminal Harbour Bay Batam juga menyediakan layanan rute perjalanan laut dari Batam ke Tanjung Balai Karimun.
Dengan waktu tempuh sekira 90 menit, anda bisa mendapatkan tiket melalui aplikasi Marlin Booking atau mendatangi loket ecara langsung.
Informasi tambahan, Pelabuhan laut atau Ferry Terminal Harbour Bay adalah Pelabuhan laut yang berada wilayah Batu Ampar yang berada cukup dekat dengan pusat bisnis kota Batam yaitu Nagoya dan Jodoh.
Saat ini setidaknya ada 6 jadwal keberangkatan dari Harbour Bay Batam ke Tanjung Balai Karimun. Selain itu, ada 6 jadwal perjalanan pula dari Tanjung Balai Karimun ke Harbour Bay Batam.
Baca Juga: Mencekam! Suasana Keadaan Kabin Pesawat Lion Air saat Overlap
Keberangkatan paling pagi dari Harbour Bay Batam adalah pukul 07.15 WIB dan yang paling sore adalah pukul 17.00 WIB.
Sementara dari Tanjung Balai Karimun, jadwal perjalanan yang paling pagi adalah pukul 7.00 WIB dan yang paling sore adalah pukul 17.00 WIB.
Berikut jadwal perjalanan Kapal Ferry MV Oceanna yang melayani Rute Harbour Bay Batam – Tanjung Balai Karimun atau sebaliknya, melansir dari marlinbooking.co.id,
Dari Harbour Bay Batam menuju ke Tanjung Balai Karimun :
07.00 WIB
09.00 WIB
11.00 WIB
13.00 WIB
15.00 WIB
17.00 WIB
Baca Juga: Beredar Video Saat Pesawat Lion Air Tergelincir, Penumpang Teriak Histeris
Dari Tanjung Balai Karimun menuju ke Harbour Bay Batam :
07.00 WIB
09.15 WIB
11.00 WIB
13.00 WIB
15.15 WIB
17.00 WIB
Berita Terkait
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
Hanya Bayar Listrik 40 Ribu per Bulan! Ini Keajaiban PLTS di Pulau Terpencil
-
Desa Wisata Bakau Serip Batam: Pendorong Ekonomi Lokal di Era Jokowi
-
Modus Kapal Singapura Curi Pasir di Batam, 10 Ribu Meter Kubik Sekali Angkut!
-
XYZ Live Ground: Festival Musik Lintas Generasi Kembali Guncang Batam!
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra