Rocklate adalah camilan khas Batam yang wajib dicoba sebagai oleh-oleh.
Cemila ini terbuat dari cokelat dengan beberapa varian rasa seperti strawberry chocolate, chocochip chocolate, chrunch milk chocolate, dan chrunchy dark chocolate, Rocklate menjadi pilihan yang menarik untuk dibawa pulang sebagai cinderamata.
4. Bilis Molen
Bilis Molen merupakan makanan yang terbuat dari ikan bilis yang digoreng hingga kering, kemudian digulung dengan adonan kulit yang lembut, dan digoreng kembali hingga renyah.
Baca Juga:Breaking News: Gerai McDonald Segera Dibuka di Tiban Batam, Ini Rencana Lokasinya
Harganya yang terjangkau membuat Bilis Molen banyak dipilih sebagai oleh-oleh yang praktis dan enak.
5. Olahan Buah Naga
Di Batam, buah naga diolah menjadi berbagai makanan enak yang kaya akan gizi.
Roll cake dan cake buah naga adalah beberapa pilihan olahan buah naga yang cocok dijadikan oleh-oleh untuk dibawa pulang sebagai cenderamata.
Baca Juga:7 Hari tanpa Aliran Air, Masyarakat Demo di Kantor Air Batam Hilir