Ridwan Kamil Sayangkan Kasus Brigjen TNI Tembak Kucing di Bandung: Moga Jadi Pembelajaran

Diduga pelaku penembakan kucing-kucing tersebut merupakan seorang anggota TNI berpangkat jenderal bintang satu, yaitu Brigjen TNI NA.

Eliza Gusmeri
Jum'at, 19 Agustus 2022 | 18:45 WIB
Ridwan Kamil Sayangkan Kasus Brigjen TNI Tembak Kucing di Bandung: Moga Jadi Pembelajaran
Ilustrasi kucing liar (Pixabay)

Untuk mencegah kasus serupa, Ridwan Kamil pun memberikan solusi untuk melakukan tindakan pertama yang dapat dilakukan ketika menemukan hewan yang terlantar.

"Bisa kontak ke Rumah Sakit Hewan Jawa Barat di Lembang. Selain mengobati hewan sakit dengan fasilitas terbaik, jgua menerima pengasuhan hewan-hewan terlantar atau tidak terurus," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak