Apa Itu Puasa Asyura dan Kapan Pelaksanaanya?

Puasa Asyura adalah puasa sunnah yang jatuh pada tanggal 10 Muharram.

Eliza Gusmeri | Rifa Kurnia
Jum'at, 05 Agustus 2022 | 11:54 WIB
Apa Itu Puasa Asyura dan Kapan Pelaksanaanya?
Ilustrasi Berdoa //pixabay.com

SuaraBatam.id - Apa itu puasa Asyura? Puasa Asyura adalah puasa sunnah yang jatuh pada tanggal 10 Muharram.

Bulan Muharram sendiri merupakan bulan yang memiliki makna penting bagi umat Islam.

Untuk meningkatkan iman dan takwa serta kontrol terhadap diri sendiri, umat Islam di Bulan Muharram dianjurkan untuk melaksanakan puasa Asyura setiap tanggal 10 Muharram.


Kapan Puasa Asyura

Baca Juga:Niat Puasa Tasua dan Artinya: Puasa 9 Muharram Sebentar Lagi!

Jadwal Puasa Asyura 2022

Puasa Asyura jatuh pada 10 Muharram atau bertepatan dengan Senin, 8 Agustus 2022. Pada hari tersebut, umat Islam dianjurkan untuk mengutamakan
Puasa Asyura.

Selain itu puasa sunnah itu, umat muslim juga dianjurkan untuk mengerjakan puasa Tasua sehari sebelum puasa Asyura. Pada tanggal 9 Muharram.

Niat Puasa Asyura

Nawaitu shauma ghadin ‘an ada’i sunnatil asyura lillahi ta‘ala

Baca Juga:Profil Nabil Asyura, Pemain Timnas Indonesia U-16 yang Cetak Hattrick ke Gawang Singapura

Artinya: Aku berniat puasa sunah Asyura esok hari karena Allah SWT.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak