Mawar juga memperlihatkan ruang yang nantinya jadi kamar anak-anaknya.
"Kamar anak-anak,"ujar Mawar di Video itu.
Mawar nampak bersyukur dan berdoa agar proses pembangunan rumah baru diduga miliknya itu berjalan lancar.
Meski tak diketahui kapan Mawar membeli rumah itu dan namun nampaknya ia mengeluarkan biaya yang cukup mahal untuk pembangunannya.