Salah satunya adalah keberadaan caddy, yang bertugas menjadi asisten bagi masing-masing pemain.
"Disini kita bermain sudah mendapatkan caddy. Apabila di Singapura, kami bermain tidak dengan caddy. Ini tentu saja nilai plus bagi kami para golfer asal Singapura," paparnya.
Kontributor : Partahi Fernando W. Sirait